Polres Samosir

Cekcok Mulut di Warung Tuak, Dimhot Sitinjak Bantai Pria Semarganya Sampai Tewas Bersimbah Darah

Sebuah tragedi berdarah mengguncang Dusun III Uparongit, Desa Janji Raja, Kecamatan Sitio Tio, Kabupaten Samosir, pada Selasa malam (21/01/2025).

|
Editor: Arjuna Bakkara
IST
Tersangka Dimhot Sitinjak diamankan oleh pihak kepolisian setelah diduga melakukan pembunuhan terhadap pria semarganya di Dusun III Desa Janji Raja, Kecamatan Sitio Tio, Samosir. Polisi juga mengamankan barang bukti berupa sebilah pisau yang digunakan dalam insiden tersebut. 

Tragedi ini menjadi pelajaran penting tentang bahaya tindakan gegabah yang dapat menghancurkan nyawa dan kehidupan keluarga.  

Menurut Yogie, jenazah korban telah dibawa ke Rumah Sakit Bhayangkara Medan untuk diautopsi.

Sementara pelaku ditahan untuk proses hukum lebih lanjut.

"Polisi memastikan akan menuntaskan kasus ini secara transparan,"jelas AKBP Yogie yang pernah mengungkap kasus mafia kayu semasa bertugas di Kalimantan.

Tragedi ini meninggalkan luka mendalam bagi masyarakat setempat, yang berharap tidak ada lagi kejadian serupa di masa depan.(Jun-tribun-medan.com).

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved