Berita Viral
SUDAH Gugat Cerai dan Pisah Rumah, Sherina Munaf dan Baskara Hapus Video-video di Kanal YouTube
Penyanyi Sherina Munaf dan Baskara Mahendra diketahui telah menghapus video-video di kanal YouTube mereka, Sherina and Baskara.
Kabar gugatan perceraian Sherina itu kini dibenarkan oleh pihak Humas PA Jaksel Suryana.
"Ya, gugatan cerai atas nama Sinna Sherina Munaf lawan Baskara Mahendra Putra," ungkap Suryana saat dihubungi lewat pesan singkat, Jumat (17/1/2025).
Gugatan tersbeut didaftarkan pada Kamis (16/1/2025).
"Sudah masuk tanggal 16 (Januari) dengan nomor 325/Pdt.G/2025," tutur Suryana.
Sidang cerai perdana akan dijadwalkan di Pengadilan Agama (PA) Jakarta Selatan pada Kamis, 30 Januari 2025.
Diketahui, pernikahan Sherina Munaf dan Baskara Mahendra sendiri baru berjalan 4 tahun.
(*/tribun-medan.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
| DOKTER Tan Skakmat Cucun Soal MBG Tak Perlu Ahli Gizi: Pejabat Kok Bikin Malu, Tahu Diri! |
|
|---|
| Identitas 3 Oknum TNI Terlibat Pembunuhan Kacab Bank BUMN, Terungkap Perannya dalam Rekonstruksi |
|
|---|
| DUDUK PERKARA Kepsek Korupsi Dana BOS Capai Rp 1,3 miliar Selama 5 Tahun, Kini Resmi Tersangka |
|
|---|
| DETIK-DETIK Fresdi Samosir Tewas Tragis Ditabrak Mobil Sampah Saat Santai Ngopi di Bengkel |
|
|---|
| PENGAKUAN Lisa Mariana Buat 3 Video Syur Tempatnya Beda-beda, Sadar Direkam dan Tidak Mabuk |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Baskara-Mahendra-dan-Sherina-Munaf.jpg)