UEFA Nations League 2024
Hasil Jerman vs Bosnia, Der Panzer Menang 7-0, Jamal Musiala dan Kai Havertz Sumbang Gol
Duel Jerman vs Bosnia digelar pada Minggu (17/11/2024) dini hari WIB Timnas Jerman menghantam timnas Bosnia habis-habisan.
Kedudukan tidak berubah sampai wasit menyudahi pertandingan dan Jerman berhak atas tiga poin.
Jerman 7-0 Bosnia (Jamal Musiala 2', Tim Kleindienst 23', 79', Kai Havertz 37', Florian Wirtz 50', 57, Leory Sane 66')
Jerman: 1-Oliver Baumann, 2-Antonio Ruediger, 4-Jonathan Tah, 18-Maximilian Mittelstadt (23-Benjamin Henrichs 58'), 5-Pascal Gros, 8-Robert Andrich (13-Felix Nmecha 58'), 6-Joshua Kimmich (3-Robin Koch 73'), 10-Jamal Musiala (19-Leroy Sane 58'), 17-Florian Wirtz (20-Serge Gnabry 58'), 9-Tim Kleindienst, 7-Kai Havertz
Pelatih: Julian Nagelsmann
Bosnia: 1-Nicola Vasilj, 3-Ermin Bicakcic, 16-Leon Barisic, 18-Tarik Muaremovic, 19-Nail Omerovic, 5-Ivan Sunjic, 17-Dzennis Burnic, 15-Armin Gigovic (23-Esmir Bajraktarevic 62'), 6-Benjamin Tahirovic (13-Ivan Basic 63'), 10-Ermedin Demirovic, 9-Luka Kulenovic (21-Samed Bazdar 63')
Pelatih: Sergej Barbarez
(*/TRIBUN-MEDAN.com)
Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News
Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter dan WA Channel
Berita viral lainnya di Tribun Medan
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Jamal-musiala-jerman-euro-2024.jpg)