Berita Viral
Daftar 15 Menteri Jokowi Datangi Rumah Prabowo, Isunya Jabat Menteri Lagi, Termasuk Sri Mulyani
Inilah daftar 13 nama dari 34 nama menteri Kabinet Indonesia Jokowi yang mendatangi kediaman Presiden terpilih Prabowo
TRIBUN-MEDAN.com - Inilah daftar 15 dari 34 nama menteri Kabinet Indonesia Jokowi yang mendatangi kediaman Presiden terpilih Prabowo Subianto.
Isu yang berkembang, mereka akan diangkat kembali jadi menteri di kabinet Prabowo-Gibran
Mereka hadir di kediaman Prabowo Subianto di Jalan Kertanegara IV Jakarta Selatan pada Senin (14/10/2024).
Pukul 21.00 WIB terpantau seluruh tamu yang diundang hadir telah meninggalkan kediaman Prabowo.
Selain menteri-menteri kabinet Jokowi, hadir pula sejumlah tokoh publik.
Baca juga: Klasemen Terbaru MotoGP Jelang MotoGP Australia, Jorge Martin dan Bagnaia Teratas Bersaing Sengit
Berdasarkan wawancara dengan sejumlah tamu yang datang ke kediaman Prabowo, hal yang dibahas di antaranya terkait jabatan pada kabinet yang akan dipimpin Prabowo pada pemerintahan baru yang akan dipimpinnya.
Berikut ini 13 dari 34 nama menteri Kabinet Indonesia Jokowi yang mendatangi kediaman Prabowo tersebut:
1. Menteri ATR/Kepala BPN Agus Harimurti Yudhoyono atau AHY
2. Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan atau Zulhas
3. Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian
4. Menteri ESDM Bahlil Lahadalia
5. Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita
6. Menteri Sekretaris Negara Pratikno
7. Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono
8. Menteri BUMN Erick Thohir
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Presiden-terpilih-Prabowo-Subianto-dan-Menteri-Keuangan-Sri-Mulyani.jpg)