MotoGP Mandalika 2024

Jadwal MotoGP Mandalika dan Klasemen MotoGP Terkini,Jorge Martin hingga Pecco Bagnaia Bersaing Ketat

Juara dunia bertahan, Francesco Bagnaia gagal mendapat poin setelah terjatuh di rumahnya sendiri pada balapan MotoGP Emilia Romagna 2024 di Sirkuit M

Editor: Salomo Tarigan
Twitter/pramacracing
Pebalap MotoGP Pramac Ducati Jorge Martin 

"Mari kita fokus untuk membuatnya sedikit lebih kuat karena saya merasa saya sedikit lebih kuat."

"Jika saya tidak melakukan kesalahan, saya bisa memenangkan balapan ini," ujar Martin.

Sementara itu, Marquez merasa sedikit minder dengan kecepatan yang ditunjukkan dua rival terkuatnya itu.

Cuaca yang sulit diprediksi dalam balapan-balapan di Asia membuka kesempatan baginya untuk membuat kejutan.

Performa Marquez memang lebih keluar saat kondisi lintasannya sulit, apalagi karena motornya paling inferior.

Di antara keempat pembalap yang bersaing, hanya Marquez yang berbekal motor lama Ducati.

Akan tetapi, mengharapkan bantuan dari faktor di luar kendali diri sendiri adalah cara yang keliru untuk memburu kemenangan menurutnya.

"Memang benar bahwa di Asia segala sesuatu bisa terjadi, mulai dari kondisi cuaca," kata Marquez.

"Saya ingin mengatakan bahwa (kesempatan untuk memperebutkan gelar juara dunia) ada di tangan saya."

"Saya juga memiliki kecepatan, tapi realitanya tidak seperti itu. Ketika kondisinya sempurna, ada dua pembalap yang lebih cepat dari saya."

"Ketika Anda memulai hari Kamis dengan melihat apakah akan turun hujan atau tidak, Anda tidak siap."

"Itu artinya Anda membutuhkan sesuatu yang tidak bergantung pada Anda, untuk berjaga-jaga jika hujan turun," ujar Marquez.

JADWAL LENGKAP MOTOGP INDONESIA 2024.

Jumat (27/9/2024)
08:00-08:35 WIB: FP1 Moto3
08:50-09:30 WIB: FP1 Moto2
09:45-10:30 WIB: FP1 MotoGP

12:15-12:50 WIB: P1 Moto3
13:05-13:45 WIB: P1 Moto2
14:00-15:00 WIB: Practice MotoGP

Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved