Liga 2
PSMS Medan Menang 1-0 Atas Persikota, Gol Rachmad Hidayat, Berikut Perubahan Klasemen Liga 2
PSMS Medan membawa 3 poin penuh dari hasil laga melawan tuan rumah Persikota Tangerang pada laga lanjutan Liga 2, Sabtu (14/9/2024).
Namun, Persikas Subang mampu menyamakan kedudukan menjadi 1-1 lewat gol Muhammad Isa 20 menit berselang.
Bhayangkara FC mendominasi penguasaan bola dalam pertandingan ini, 61 persen berbanding 39 persen milik tim tuan rumah.
Tujuh tendangan tepat sasaran yang dihasilkan Spaso dan kolega, tetapi hanya satu yang berbuah gol.
Hasil tersebut membuat Bhayangkara FC rawan tergusur di puncak klasemen Grup 2 oleh Adhyaksa dan Persijap Jepang yang akan memainkan pertandingan besok, Minggu (15/9).
Jika Persijap mampu mengatasi perlawanan tuan rumah Persiku Kudus dan Adhyaksa atas PSIM, keduanya berpeluang naik ke puncak klasemen Grup 2.
Sementara itu, mantan tim papan atas Liga 1, Sriwijaya FC belum mampu meraih hasil maksimal di awal musim Liga 2 2024/2025.
Setelah dikalahkan Dejan di laga pertama, Sriwijaya FC kini ditahan imbang oleh PSKC Cimahi.
Sriwijaya FC tertinggal lebih dulu oleh PSKC Cimahi lewat gol cepat Matheus Vieira Da Silva (3'). Gol penyeimbang Laskar Wong Kito baru terwujud pada menit 45 lewat gol Reyhan Firdaus.
Akibatnya, Sriwijaya FC berada di urutan keenam klasemen Liga 2 Grup 1, sementara PSKC Cimahi berada di posisi kedua di bawah PSPS Riau yang pada waktu bersamaan ditahan imbang Bekasi City.
Berikut hasil Liga 2 hari ini, Sabtu (14/9/2024):
Persikas Subang 1-1 FC Bhayangkara
Persikota Tangerang 0-1 PSMS Medan
Persipa Pati 1-1 Nusantara
PSPS Riau 0-0 Bekasi City
Sriwijaya FC 1-1 PSKC Cimahi
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/PSMS-Medan-menang-lewat-gol-semata-wayang-Rachmad-Hidayat.jpg)