Liga Italia

JAM TAYANG AC Milan Vs Venezia Malam Ini, Prediksi Skor Rossoneri Menang, Laga Suit Jay Idzes

Pertandingan ini akan menyajikan duel antara pemain keturunan Indonesia Jay Idzes melawan Tijjani Reijnders.

Tribunnews
Bek Timnas Indonesia Jay Idzes harus segera mempersiapkan diri membela timnya melawan AC Milan. Jadwal Liga Italia, Venezia akan bertandang ke San Siro, Markas Rossoneri. Jay Idzes cuma mempunyai waktu istirahat sehari setibanya di Italia untuk pertandingan AC Milan vs Venezia. Pelatih Venezia Eusebio Di Francesco isyaratkan Jay Idzes starter. TRIBUNNEWS/BAYU PRIADI (TRIBUNNEWS/BAYU PRIADI) 

Apalagi, AC Milan akan bermain di hadapan pendukungnya sendiri di San Siro.

Meski begitu, pertandingan AC Milan vs Venezia akan menarik disimak.

Apalagi, akan tersaji duel antara 2 pemain berdarah keturunan Indonesia, yakni Tijjani Reijnders vs Jay Idzes.

Saat ini keduanya sama-sama menjadi pemain kunci di klub masing-masing.

Menarik dinantikan, mampukah Bang Jay bangkit di markas AC Milan dini hari nanti?

Prediksi Skor

Sports Mole: AC Milan 3-1 Venezia

Sportskeeda: AC Milan 2-0 Venezia

The Hard Tackle: AC Milan 2-0 Venezia

Prediksi Susunan Pemain

AC Milan (4-2-3-1)
Mike Maignan (GK); Emerson Royal, Fikayo Tomori, Strahinja Pavlovic, Theo Hernandez; Youssouf Fofana, Tijjani Reijnders; Samuel Chukwueze, Ruben Loftus-Cheek, Rafael Leao; Tammy Abraham.

Pelatih: Paulo Fonseca.

Venezia (3-4-2-1)
Jesse Joronen (GK); Jay Idzes, Michael Svoboda, Marin Sverko; Antonio Candela, Hans Nicolussi Caviglia, Alfred Duncan, Francesco Zampano; Gaetano Oristanio, Gianluca Busio, Joel Pohjanpalo.

Pelatih: Eusebio Di Francesco.

Kondisi Tim
AC Milan : Florenzi (cedera), Bennacer (cedera), Sportiello (cedera), Thiaw (cedera)
Venezia : Bjarkason (cedera)

Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved