Liga 1 2024

LINK LIVE Nonton Live Streaming Dewa United vs Persib, Prediksi Dewa United vs Persib Live Skor

Akses link live streaming Dewa United vs Persib Bandung di artikel ini. Kick-off Dewa United vs Persib Bandung dimula ipukul 19.00 WIB.

|
Penulis: Salomo Tarigan | Editor: Salomo Tarigan
M ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Liga 1 Dewa United vs Persib Bandung. Foto Pemain Persib: Ciro Alves dan David Da Silva (kiri) 

Dewa United yang kali ini menjamu Maung Bandung.

Namun laga kedua bagi tim ini, tidak digelar di kadang Tangsel Warrior. 

Baca juga: PSMS Medan Genjot Latihan Pemain Jelang Liga 2 2024-2025

Alasannya Stadion Indomilk Arena belum bisa dipakai karena tengah direnovasi.

Baca juga: Jadwal Lengkap Liga 1 PSBS Biak vs PSM, Barito Putera vs Madura United, Bali United vs Semen Padang

Tim Dewa United dibawah anak asuh Jan Olde Riekerink tersebut pun memilih Stadion Kapten I Wayan Dipta sebagai kandang sementara di musim ini. 

Sementara Persib Bandung di tengah persiapan melakoni laga masih dirundung masalah cedera pemain.

Sejumlah anak asuh Bojan Hodak yang mengalami cedera di antaranya, Febri Hariyadi, Marc Klok, dan Beckham Putra Nugraha.

Marc Klok dan Beckham Putra Nugraha bakal menjalani proses pemeriksaan bertahap setelah mengalami masalah di bagian kakinya.

Marc Klok, pada sesi Latihan Persib setelah melawan PSBS Biak, gelandang Timnas Indonesia itu sempat mengalami rasa nyeri.


Kondisi tersebut mengharuskannya untuk mengakhiri sesi latihan lebih awal dibandingkan skuad Maung Bandung lainnya. 

Baca juga: Timnas Indonesia vs Australia, Kabar Terkini 3 Pemain Pilar Australia Absen Akibat Cedera

Sebelum mengalami masalah nyeri, Klok sejatinya udah tampil prima saat melawan PSBS Biak.

Gelandang timnas Indonesia tersebut sempat mengalami cedera saat turnamen pramusim Piala Presiden 2024.

Baca juga: Cara Atasi Webcam Desktop Error saat Pendaftaran CPNS 2024

Saat menjalani game internal klub, Klok juga mengalami masalah pada bagian betisnya akibat berbenturan dengan rekannya.

Sedangkan Beckham yang turut andil mencetak gol kemenangan Persib atas PSBS ternyata juga memiliki masalah dengan kakinya.

Beckham terliat terpincang-pincang, dia menahan rasa sakit hingga akhir Waktu pertandingan.

Dokter Persib, M Rafi Ghani mengungkapkan, tim saat ini tengah menunggu hasil pemeriksaan dari Marc Klok dan Beckham Putra.

Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved