Liga 1 2024
PSM Makassar Geser Posisi Persib Bandung, Ambil Alih Puncak Klasemen Liga 1
PSM Makassar pun berhasil menggeser posisi Persib Bandung dari puncak klasemen sementara Liga 1.
Penulis: Salomo Tarigan | Editor: Salomo Tarigan
TRIBUN-MEDAN.com - Pekan Kedua Liga 1 2024/2025 telah menuntaskan tiga pertandingan.
PSM Makassar memetik hasil maksimal tiga poin atas PSBS Biak.
Barito Putera menang 1-0 lawan Madura United
Sementara Persebaya Surabaya gagal menang.
PSM Makassar pun berhasil menggeser posisi Persib Bandung dari puncak klasemen sementara Liga 1.
Hari ini, Sabtu (17/8/2024) masih ada 2 laga menarik.
Arema FC akan menghadapi Borneo FC.
Duel digelar di Stadion Seoprijadi, Blitar Jatim Kick-off pada pukul 15.30 WIB dan Persis vs PSIS digelar di Stadion Manahan, Solo pada 19.00 WIB
Simak klasemen Liga 1 2024-2025 memasuki hari pertama pekan kedua, Jumat (16/8/2024) termasuk hasil PSM Makassar dan Persebaya Surabaya.
Klasemen Liga 1 2024-2025 hingga Jumat (16/8/2024) memasuki pekan kedua.
Tiga laga dilangsungkan sepanjang Jumat sekaligus membuka pekan kedua Liga 1 2024-2025.
PSM Makassar bertandang ke kandang PSBS Biak di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Bali.
Dalam 1 bulan Anda akan mendapatkan 10 kg otot sekeras batu tanpa harus berolahraga dan diet
Kemudian, Malut United menjamu Persebaya Surabaya di Stadion Madya, Jakarta.
Laga dramatis tersaji antara PSM Makassar Vs PSBS Biak.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Skuad-PSM-Makassar-da.jpg)