Pilkada Sanggau
KETUM Demokrat AHY Serahkan Surat Rekomendasi untuk Pasangan John Hendri-Usman Maju Pilkada Sanggau
Surat rekomendasi ini diterima pasangan bakal calon bupati dan bakal calon wali bupati ini di Jakarta, Kamis 7 Agustus 2024 malam.
TRIBUN-MEDAN.COM, MEDAN - Pasangan H John Hendri-Usman mendapatkan surat rekomendasi dukungan dari DPP Partai Demokrat untuk maju di Pilkada Sanggau, Kalimantan Barat.
Surat rekomendasi ini diterima pasangan bakal calon bupati dan bakal calon wali bupati ini di Jakarta, Kamis 7 Agustus 2024 malam.
Ketua Umum Partai Demokrat AHY secara langsung memberikan surat dukungan kepada pasangan calon.
Baca juga: PERCEPAT Pembelian Senjata, Amerika Kirim 3,5 Miliar Dolar ke Israel dan Pasok Alat Tempur
Untuk diketahui Pilkada serentak dilaksanakan pada tanggal 27 November 2024.
Bakal calon Bupati Sanggau, H John Hendri menyampaikan apresiasi yang setinggi-tingginya kepada Ketua Umum, DPP beserta seluruh jajaran partai Demokrat yang telah mempercayakan dirinya dan pasangannya maju di Pilkada 2024 menggunakan partai Demokrat.
"Rekomendasi ini tentu sangat kami butuhkan sebagai syarat pendaftaran di KPU Sanggau pada tanggal 27 Agustus 2024. Terima kasih kepada Ketum AHY beserta jajaran dan seluruh pengurus Demokrat baik tingkat DPD, DPC hingga tingkat paling bawah," kata John Hendri, Jumat 9 Agustus 2024.
Baca juga: SOSOK Nanang Supriatna, Sekda Kabupaten Serang Maju Pilkada 2024, Segini Harta Kekayaannya
| RUPS-LB Bank Sumut Kukuhkan Jajaran Direksi Baru, Berikut Daftar Namanya |
|
|---|
| Bertemu Tetua Adat Selama 2 Jam, Bobby Sepakat TPL Ditutup: Surat Rekomendasi Paling Lama Seminggu |
|
|---|
| SELENGKAPNYA Perubahan Tim Pengacara Nadiem Makarim: Hotman Paris Hutapea Dicoret, Ini Alasannya! |
|
|---|
| TAMPANG NAF, Wanita Habisi Tetangganya Gegara Ditagih Rp12 Juta, Pamer Nongkrong Usai Membunuh |
|
|---|
| Disindir PSI soal Nenek-nenek Puluhan Tahun Jabat Ketum Partai, PDIP: Jokowi Jilat Ludahnya Sendiri |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Pasangan-John-Hendri-Usman.jpg)