Pilkada Jabar

Golkar Jabar Harap DPP Usung Jusuf Hamka di Pilkada Jakarta, Agar Ridwan Kamil di Pilgub Jawa Barat

Jika Ridwan Kamil maju di Pilgub Jabar 2024, maka hal itu sesuai dengan harapan DPD Partai Golkar Jawa Barat

|
Editor: Satia
istimewa
Sekjen DPD Golkar Jawa Barat, MQ Iswara saat diwawancara Tribun Jabar.id, di Gedung DPR Golkar Sumedang, Jumat (12/7/2024). 

TRIBUN-MEDAN.COM, MEDAN - Partai Golkar DPD Jawa Barat berharap Ridwan Kamil bisa maju di Pemilihan Gubernur Jabar pada Pilkada serentak November mendatang.

 

Majunya Ridwan Kamil di Pilgub Jabar 2024, semakin besar.

 

Hal itu diungkapkan Ketua Bidang Pemenangan Pemilu Wilayah Jawa I DPP Partai Golkar, MQ Iswara, Rabu (17/7/2024).

 

Baca juga: SOSOK Bripda Jeisly Matahelumual, Ajak Mabuk Tiga Remaja di Ambon Lalu Dianiaya, Lari Tugas

 

Dikatakan Iswara, jika Kaesang Pangarep, Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) sekaligus putra bungsu Presiden Joko Widodo itu maju di Pilgub DKI Jakarta, Golkar akan menyiapkan Jusuf Hamka sebagai wakilnya.

 

"Jika itu terjadi, kemungkinan besar Kang Emil (Ridwan Kamil) akan maju di Jawa Barat," katanya.

 

Menurutnya, jika Ridwan Kamil akhirnya maju di Pilgub Jabar 2024, maka hal itu sesuai dengan harapan DPD Partai Golkar Jabar.

 

"Seperti yang diharapkan dari teman-teman Golkar Jawa Barat, seluruh kabupaten/kota para ketuanya, dan juga oleh kepala daerah di 27 kabupaten/kota di Jabar," ucapnya.

 

Baca juga: Realisasi Investasi di Deliserdang Rp 4,24 Triliun Lebih

 

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved