TRIBUN WIKI

Pernah Alami Laptop Black Screen Mendadak? Jangan Panik, Simak Langkah Berikut Ini

Jika kamu sedang menghadapi masalah laptop black screen jangan khawatir. Perhatikan langkah-langkah berikut ini dan jangan panik

Editor: Array A Argus
Freepik
ILUSTRASI- Laptop black screen mendadak 

TRIBUN.COM, MEDAN,- Keadaan laptop dengan tampilan black screen atau layar hitam polos adalah kerusakan yang kerap dialami bagi pengguna laptop.

Hal ini pun menjadi masalah yang menyebalkan bagi penggunanya.

Sebagai pengguna laptop kamu perlu mewaspadai berbagai penyebab laptop menjadi black screen.

Ketahui beberapa penyebab laptop black screen agar kamu tau bentuk pencegahannya.

Baca juga: 6 Tips Mencuci Pakaian agar Warnanya Tidak Luntur atau Pudar

Beberapa penyebab laptop menjadi black screen:

1. Serangan Virus

Laptop black screen umumnya terjadi karena adanya serangan virus.

Virus atau malware biasanya masuk ke laptop ketika pengguna mengunduh file atau program dari situs web yang tidak aman.

Selain itu, virus juga bisa masuk melalui transfer data dari perangkat lain yang terkena virus.

Setelah virus berada dalam sistem laptop, kinerja laptop bisa terganggu secara signifikan.

Baca juga: 10 Tips Merawat Jaket Kulit Kesayangan Anda

Virus yang masuk ke sistem laptop ini dapat mengakibatkan berbagai masalah pada laptop, salah satunya adalah layar menjadi hitam.

Jadi, sangat penting untuk berhati-hati saat mengunduh file dari internet dan memastikan perangkat lunak antivirus selalu diupdate untuk mencegah serangan semacam ini.

2. Overheat atau Suhu Laptop Terlalu Panas

Pemakaian laptop yang terlalu lama membuat laptop kamu akan menjadi lebih panas, hal itu akan membuat kipas angin laptop (computer fan) bekerja lebih keras.

Suhu laptop yang terlalu panas itu akan mengakibatkan laptop menjadi black screen.

Baca juga: 7 Tips Menabung Bagi Kalangan Mahasiswa, Nomor 1 dan 2 Paling Penting

Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved