Pilkada Banten
Maju Pilgub Banten, Berikut ini Riwayat Jabatan dan Harta Kekayaan Andra Soni
Andra Soni merupakan Ketua DPRD Provinsi Banten periode 2019-2024, yang resmi diusung menjadi bakal calon Gubernur Banten di Pilkada 2024.
TRIBUN-MEDAN.COM, MEDAN - Andra Soni makin pede maju Pemilihan Gubernur Banten usai mendapatkan dukungan dari 7 partai politk.
Dengan menggandeng Achmad Dimyati Natakusumah sebagai bakal calon wakilnya, Andra Soni siap melawan pasangan lain di Pilkada serentak November mendatang.
Andra Soni merupakan Ketua DPRD Provinsi Banten periode 2019-2024, yang resmi diusung menjadi bakal calon Gubernur Banten di Pilkada 2024.
Baca juga: FANTASTIS Bayaran Sule dan Andre di NET TV, Kontrak Ekslusif Rp1,2 Miliar per Bulan
Di Pilkada Banten 2024, Andra Soni maju bersama Dimyati Natakusumah sebagai wakilnya.
Andra Soni saat ini menduduki jabatan Ketua DPRD Provinsi Banten, dan Ketua DPD Partai Gerindra di Tanah Jawara Banten, partai besutan presiden terpilih Prabowo Subianto.
Jabatan Ketua DPRD Banten didapatkan Andra Soni usai lolos di Pemilu 2019.
Di Pemilu 2019 Andra Soni maju jadi calon legislatif (caleg) DPRD Banten dari Dapil Tangerang dengan meraih suara 22.751.
Andra Soni Diusung Para Tokoh Politik untuk Jadi Gubernur Banten 2024
Sejumlah tokoh politik menghadiri pertemuan bakal calon kepala daerah (cakada) se-Provinsi Banten.
Acara berlangsung di Hotel Trembesi, BSD Serpong, Kota Tangerang Selatan, pada Minggu 30 Juni 2024.
Berdasarkan informasi yang dihimpun TribunBanten.com, acara itu dihadiri sejumlah tokoh politik se-Banten.
Antara lain:
- Mantan Gubernur Banten, Wahidin Halim
- Ketua Harian DPP Gerindra Sufmi Dasco Ahmad
- Sekjen DPP Gerindra Ahmad Muzani
| Ade Sumardi Batal Dampingi Airin Maju Pilgub Banten 2024, Tetap Fokus jadi Anggota DPRD Terpilih |
|
|---|
| WASWAS Airin Rachmi Diany Usai Airlangga Mundur, Pencalonannya di Pilgub Banten Terancam Batal |
|
|---|
| INILAH Daftar Rekomendasi Partai Golkar untuk Bakal Calon Kepala Daerah di Provinsi Banten |
|
|---|
| Pilgub Banten 2024, PKB Bakal Berkoalisi Dengan Gerindra Menangkan Andra Soni-Dimyati di Pilkada |
|
|---|
| Andra Soni Resmi Mengundurkan Diri dari Anggota DPRD Terpilih Maju Pilgub Banten 2024 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Bakal-calon-Gubernur-Banten-Andra-Soni.jpg)