Pilgub Banten
Mantan Gubernur Banten Bikin Gelisah Airin Rachmi Usai Nyatakan Dukungan ke Andra Soni-Dimyati
Ketua DPW Partai NasDem Provinsi Banten itu menyatakan dukungannya, saat deklarasi pasangan Andra Soni-Dimyati di salah satu Hotel yang ada di BSD
Partai Gerindra resmi mendeklarasikan Andra Soni dan Dimyati untuk di Pilgub Banten 2024.
"Iya tadi ada acara deklarasi Gerindra untuk Andra-Dimyati," kata Ketua DPW PSI Banten, Muhammad Hafiz Ardianto kepada TribunBanten.com melalui sambungan telepon.
Saat disinggung apakah PSI, PAN, NasDem, Gerinda dan PKS sudah membangun koalisi Banten Maju, Hafiz meminta agar menunggu deklarasi.
"Minggu depan insyaAllah deklarasi. PKB dan PPP juga insyaAllah gabung, kalau PSI ke Andra-Dimyati," ungkapnya.
Lawan Andra Soni-Achmad Dimyati Natakusumah di Pilgub Banten, Airin Rachmi Diany mulai gelisah.
Sebab, Andra Soni-Achmad Dimyati gendut akan dukungan.
Didukung Raffi Ahmad
Aktris sekaligus Presenter Raffi Ahmad resmi menyatakan dukungannya kepada Andra Soni-Achmad Dimyati Natakusumah pada Pilgub Banten 2024.
Sebagaimana diketahui, Partai Gerindra dan PKS mengusung Andra Soni-Dimyati sebagai pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Banten 2024.
Dikutip dari unggahan akun Instagram DPC Gerindra Kabupaten Tangerang, nampak terlihat Raffi Ahmad diapit oleh Andra Soni dan Dimati.
Baca juga: Yadi-Sopian Resmi Didukung PKS Maju Pilkada Purwakarta, Siap Turunkan Pasukan Menangkan Pemilihan
Raffi Ahmad, Andra Soni, dan Dimyati sama-sama mengenakan kemaja warna putih.
Terlihat juga Banner di belakang ketiga orang tersebut dengan tulisan 'pertemuan bakal calon kepala daerah se Banten'.
Dalam video itu, suami Nagita Slavina ini menyatakan mendukung Andra Soni dan Dimyati untuk Pilgub Banten.
"Saya Raffi Ahmad, insyaallah untum Banten 1 mendukung Pak Andra Soni dan Pak Dimyati"
"Anak petani menjadi pemimpin," ucap Raffi dikutip dari Instagram Story DPC Gerindra Kabupaten Tangerang, Minggu (30/6/2024).
Mantan Gubernur Banten Wahidin Halim
Andra Soni-Dimyati Didukung Mantan Gubernur
Airin Rachmi Gelisah di Pilkada 2024
Tribun Medan
Pilkada 2024
| SOSOK Iti Octavia Jayabaya, Ketua Demokrat Banten Di-PHP AHY, Dukung Paslon Lain Maju Pilgub 2024 |
|
|---|
| NASIB Iti Octavia-Arief Gagal Maju di Pilgub Banten, Demokrat Balik Arah Dukung Andra Soni-Dimyati |
|
|---|
| Jadi Lawan Terberat Airin, Andra Soni-Dimyati Dapat Dukungan 6 Partai Politik Maju Pilgub Banten |
|
|---|
| Relawan Jokowi di Banten Siap Menangkan Andra Soni di Pemilihan Gubernur Banten |
|
|---|
| Dukungan Andra Soni-Dimyati di Pilgub Banten Makin Kuat, 5 Partai Siap Menangkan Pilkada 2024 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Andra-Soni-Dimyati-dan-Airin.jpg)