Berita Viral
TAMPANG Bripda Aske Mabel Anggota Polres Yalimo Papua Bawa Kabur 4 Senjata AK dan 60 Butir Amunisi
Bripda AM (23) membawa kabur senjata tersebut pada Minggu (9/6/2024) pukul 4.00 WIT, sesaat dirinya berpura-pura untuk mengecas HP di markasnya.
Editor:
AbdiTumanggor
Dok.polda papu
Tampang Bripda Aske Mabel alias Bripda AM (23) mencuri empat pucuk senjata api laras panjang jenis AK buatan China serta 60 butir amunisi dari Markas Polres Yalimo di Provinsi Papua Pegunungan. Bripda AM (23) membawa kabur empat senjata api AK tersebut pada Minggu (9/6/2024) pukul 4.00 WIT pagi sesaat dirinya berpura-pura untuk mengecas HP di markasnya. (Dok. Polda Papua)
“Saya mengharapkan dukungan keluarga, tokoh-tokoh masyarakat dan adat serta masyarakat yang mengetahui keberadaan AM dapat menginformasikan kepada pihak Kepolisian, maupun dapat menyadarkan AM untuk kembali ke Polres,” harap dia.
“Kami juga berpesan kepada semua pihak dapat bersabar atas upaya yang sedang kepolisian lakukan, dan tidak terpengaruh dengan informasi yang beredar yang belum tentu benar,” timpal Fakhiri.
(*/Tribun-medan.com)
Baca juga: Sepucuk Senjata Api Ditemukan saat Razia Gabungan TNI-Polres di Tempat Hiburan Malam Tanjungbalai
Tags
Bripda Aske Mabel
Bripda AM bawa kabur 4 senjata AK
Polisi Papua bawa kabur 4 senjata AK
Polres Yalimo
Kapolres Yalimo dicopot
Papua
Berita Terkait: #Berita Viral
| DIMANA Istri AKBP Basuki? 5 Tahun Kumpul Kebo Bareng Dosen Levi Ngaku Sudah Pisah Tapi Masih 1 KK |
|
|---|
| ALASAN Hamzah Hamid Anggota DPRD Tolak Jalan Depan Rumahnya Diaspal, Bandingkan dengan Wilayah Lain |
|
|---|
| Kronologi Awal Pesawat Jatuh, Mesin Bermasalah Usai Tembus Hujan, Pilot Pilih Mendarat di Sawah |
|
|---|
| SOSOK Ning Robwah Anak Kyai Viral Usai Nekat Rambut Merah Saat Nikah hingga Diduga Protes Dijodohkan |
|
|---|
| SOSOK Zacky Difitnah Tabrak Anak Kecil yang Jatuh di Dekatnya, Pilu Motornya Malah Dirusak |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Bripda-Aske-Mabel-alias-Bripda-AM.jpg)