Piala Asia U23

PROFIL Stadion Abdullah bin Khalifa, Bertuah untuk Timnas Indonesia Raih Kemenangan Sempurna

Tuah Stadio Abdullah bin Khalifa jadi sorotan untuk Timnas Indonesia U23. Berikut ini profil

Editor: Dedy Kurniawan
Tribun Solo/Muhammad Nursina
Pelatih Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong bersama para pemain 

Stadion ini terletak di jantung zona Aspire aykni pusat olahraga Qatar yang merupakan fondasi dari Asian Games 2006.

Kawasan ini dirancang untuk mendorong partisipasi masyarakat Qatar dalam olahraga.

Rumah sakit kedokteran olahraga Aspetar, Aspire Dome (aula olahraga serbaguna dalam ruangan terbesar di dunia), Hamad Aquatics Centre, dan Aspire Park semuanya merupakan bagian dari Aspire Zone.

Selain itu, stadion ini juga dekat dari The Torch Doha Hotel dan Villagio Mall.

Khalifa Stadium juga mendapatkan sertifikasi Global Sustainability Assessment System GSAS).

Bertuah untuk Timnas Indonesia U23

Keajaiban Tuah dari Stadion Abdullah bin Khalifa dirasakan Timnas U-23 Indonesia. Setiap main di stadion tersebut meraih hasil positif.

Baca juga: Kasus Perwira Brimob Polda Sumut Tabrak Mobil & Pamer Senpi di Tol Berujung Damai, AKP HS Minta Maaf

Di Piala Asia 2024,Timnas U-23 Indonesia kembali bermain di Stadion Abdullah melawan Korea Selatan U-23 di babak perempat final atau 8 besar Piala Asia U-23 2024, Kamis (25/4/2024).

Alhasil, Abdullah bin Khalifa menjadi saksi bisu ketika Timnas Indonesia mengalahkan Vietnam dengan skor 1-0 di Piala Asia 2023 pada Januari lalu. Dan kembali bertuah saat mengalahkan Korea Selatan.

(*/Tribun-Medan.com) 

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved