Liga Champions

DIOBOK-OBOK Mbappe CS, Barcelona Tanggung Malu Luar Biasa, Xavi Murka Salahkan Sosok Ini

Hasil Liga Champions Barcelona harus tanggung malu. Pelatih Barcelona, Xavi Hernandez membahas

Editor: Dedy Kurniawan
Tangkapan layar
Momen Pelatih Barcelona, Xavi Hernandez ngamuk-ngamuk merasa tak adil keputusan wasit saat laga Barcelona vs PSG di Liga Champions 2023-2024 


"Wasit benar-benar buruk."

"Saya katakan padanya, dia adalah sebuah bencana karena mematikan permainan kami," akui Xavi Hernandez.

"Saya tidak suka berbicara tentang wasit tetapi itu harus dikatakan. Saya tidak memahaminya.

"Tidak baik jika harus bermain dengan 10 pemain dan sejak saat itu pertandingan akan berbeda."

"Sejauh yang kita bicarakan [tentang pertandingan], kartu merah menandai segalanya," terang pelatih kelahiran 25 Januari 1980 ini.

Dalam laga ini, Xavi juga dikeluarkan dari lapangan pada babak kedua karena melakukan protes keras.

Baca juga: Tokoh Agama di Deli Serdang Dukung Yusuf Siregar Maju di Pilkada 2024

Xavi protes karena tidak memberikan penalti atas pelanggaran Marquinhos terhadap Ilkay Gündogan.

Selain Xavi, ada satu lagi staf Barcelona yang menjabat dengan pelatih kiper Jose Ramon de la Fuente dikeluarkan dari lapangan.

Penyebab Jose Ramon dikeluarkan karena masalah serupa yang dialami Xavi.

"Itu adalah kesalahan saya, itu salah saya," tandas Xavi.

(*/Tribun-Medan.com) 

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved