Liga Champions
Prediksi Line-up Real Madrid vs Man City 8 Besar Liga Champions, Kondisi Terkini Pemain Kedua Tim
Jadwal leg pertama perempat final Liga Champions pekan ini akan menampilkan Real Madrid vs Manchester City di Bernabeu, Rabu (10/4/2024) pukul 02.00 W
Penulis: Ilham Fazrir Harahap | Editor: Ilham Fazrir Harahap
Setelah mencetak 100 gol untuk Man City di semua kompetisi, Kevin De Bruyne akan menjadi trisula lini tengah dengan Rodri dan Bernardo Silva, yang akan menggantikan Julian Alvarez.
Phil Foden dan Jeremy Doku juga akan kembali menggantikan Oscar Bobb dan Jack Grealish di kedua sayap City.
Sementara itu, Erling Haaland berusaha mencetak gol ketujuhnya di Liga Champions musim ini untuk menggeser Harry Kane, Kylian Mbappe dan Antoine Griezmann di puncak pencetak gol terbanyak.
Prediksi susunan pemain atau lineup Manchester City vs Real Madrid:
Manchester City (4-3-3):
Ederson; Lewis, Stones, Dias, Akanji; Silva, Rodri, De Bruyne; Doku, Haaland, Foden.
(Tribun-Medan.com)
Artikel ini telah tayang di TribunJogja.com
Real Madrid Vs Man City
Prediksi Line-up Real Madrid vs Man City
Prediksi Skor Real Madrid vs Man City
Liga Champions
Real Madrid
Manchester City
| LIGA CHAMPIONS - 2 Catatan Memalukan Barcelona Usai Nyaris Dipermalukan Club Brugge |
|
|---|
| HASIL Liga Champions Tadi Malam - Barcelona dan Chelsea Nyaris Kalah, Man City Berpesta |
|
|---|
| LINK Live Streaming Qarabag VS Chelsea Liga Champions Jam 00.45 WIB, Akses Live Score Juga di Sini |
|
|---|
| LIVE SCORE Club Brugge Vs Barcelona Jam 03.00 WIB, Akses di Sini Liga Champions Gratis via HP |
|
|---|
| LIVE SCTV! Manchester City Vs Dortmund di Liga Champions, Cek Prediksi Skor, H2H, Link Streaming |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Real-madrid-vs-man-city-leg-1.jpg)