Liga Champions
Ferran Torres Berpacu dengan Waktu, Bakalan Siap Comeback Saat Bertemu Napoli
Penampilan sayap Barcelona, Ferran Torres yang kini berusia 24 tahun seringkali terganggu
Editor:
Dedy Kurniawan
(Twitter/Barcelona)
Barcelona menang atas Elche dalam lanjutan Liga Spanyol 2022-2023,Minggu (2/4/2023)
Namun eks pemain Manchester City itu cukup berbahaya di Liga Champions musim ini, ia mampu mencetak 3 gol dan 1 assist dalam enam pertandingan.
Pada musim ini, Ferran mampu menyumbangkan gol untuk barcelona sebanyak 11 gol dan 4 assist di semua kompetisi.
Skenario terbaiknya, ia akan dapat bermain melawan Mallorca pekan ini sebelum beraksi pada pertandingan melawan Napoli.
(*/Tribun-Medan.com)
Berita Terkait: #Liga Champions
| Jadwal Siaran Langsung Liga Champions Chelsea vs Barcelona, Prediksi Susunan Pemain |
|
|---|
| Liga Champions Chelsea vs Barcelona Dipimpin Wasit Slavko Vincic, DIcap Kontroversial |
|
|---|
| LIGA CHAMPIONS - 2 Catatan Memalukan Barcelona Usai Nyaris Dipermalukan Club Brugge |
|
|---|
| HASIL Liga Champions Tadi Malam - Barcelona dan Chelsea Nyaris Kalah, Man City Berpesta |
|
|---|
| LINK Live Streaming Qarabag VS Chelsea Liga Champions Jam 00.45 WIB, Akses Live Score Juga di Sini |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Barcelona-ferran-torres.jpg)