Liga Inggris
Prediksi Bournemouth vs Manchester City, Haaland Potensi Ngamuk di Vitality Stadium
Jadwal Liga Inggris, Manchester City kembali berpeluang memangkas jarak dengan Liverpool
TRIBUN-MEDAN.com - Jadwal Liga Inggris, Manchester City kembali berpeluang memangkas jarak dengan Liverpool pada akhir pekan ini.
Pasalnya Manchester City tak akan menghadapi lawan berat dalam lanjutan Liga Inggris pekan ke-26.
Manchester City bakal menghadapi Bournemouth yang menjadi lawan kali ini.
Pertandingan antara Bournemouth vs Manchester City akan digelar pada Minggu (25/2/2024) pukul 00.30 WIB di Vitality Stadium.
Baca juga: Siswi yang Dituding Selingkuh dengan Guru Olahraga di Subang Buka Suara, Istri Sah Ngaku Diancam
Baca juga: Sinergitas Polsek Kotarih dan Koramil Sukses Amankan Pemilu, Kawal Pengembalian Logistik dengan Baik
Sebagai perbandingan saja, Manchester City saat ini menempati peringkat kedua di Liga Inggris.
Sedangkan Bournemouth berkutat di papan tengah.
Tepatnya, tim berjuluk The Cherries itu menghuni tangga ke-13.
Sekilas, faktor ini saja sudah bisa menjadikan Bournemouth sebagai mangsa empuk Manchester City.
Belum lagi menilik rekor kebobolan tim tuan rumah yang tergolong buruk.
Hingga kini mereka sudah kebobolan 46 kali.
Rentannya gawang Bournemouth bisa semakin parah dengan teror dari penyerang Manchester City, Erling Haaland.
Apalagi keran gol Haaland sudah mulai mengalir pascakembali dari cedera.
Memang, ia belum rutin membuat gol dalam setiap pertandingan yang dijalani.
Namun Haaland sudah mulai menemukan ritme permainan setelah beberapa pekan absen.
Baca juga: Andi Mallarangeng Ingin Lihat Wajah Moeldoko saat Rapat Kabinet Bareng AHY: Sweet Revenge
Baca juga: Contoh Soal CPNS SKD Materi TWK, TIU, TKP, Berikut Pembahasannya
Dari enam laga terkini yang dijalani Haaland, ia membuat gol dalam dua pertandingan.
Prediksi Skor Bournemouth vs Manchester City
tribunmedan.id
Tribun-medan.com
Bournemouth vs Manchester City
| Jadwal Liga Inggris Liverpool vs Nottingham, Posisi Klasemen Liga Inggris saat Ini |
|
|---|
| Liga Inggris Arsenal vs Tottenham Duel Panas Pekan Ini, Berikut Posisi Klasemen Saat Ini |
|
|---|
| SAHAM Oxford United Kini Dikuasai Erick Thohir, Media Lokal Minta Dibelikan Pemain Baru |
|
|---|
| LIGA INGGRIS - Manchester United Ditinggalkan Sesko Bisa sampai Akhir Tahun, Amorim Dibuat Pusing |
|
|---|
| JADWAL Liga Inggris Sabtu/Minggu Ini 22-25 November 2025, Newcastle Vs Man City, MU Vs Everton |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Aksi-penyerang-Manchester-City-Erling-Haaland.jpg)