Berita Deli Serdang Terkini
Daftar Lengkap 29 Pejabat Eselon II Deli Serdang yang Kena Asesmen, Bupati Mau Lakukan Perombakan
Berikut adalah daftar nama dan jabatan 29 pejabat eselon II di lingkungan Pemkab Deli Serdang yang mengikuti kegiatan asesmen hari ini
Penulis: Indra Gunawan | Editor: Randy P.F Hutagaol
TRIBUN-MEDAN.com - Berikut adalah daftar nama dan jabatan 29 pejabat eselon II di lingkungan Pemkab Deli Serdang yang mengikuti kegiatan asesmen, Kamis (15/2/2024).
29 pejabat eselon II dimasud, mulai dari pejabat yang berstatus Staf Ahli, Asisten, Kepala Dinas hingga Kepala Badan diasesmen di hotel Prima Batang Kuis.
Kegiatan asesmen ini dilakukan karena Bupati Deli Serdang, M Ali Yusuf Siregar juga sedang merencanakan untuk melakukan perombakan struktur pejabat.
Berikut Daftar Nama dan Susunan Pejabat eselon II yang Asesmen Jabatan:
1. Syahrifah Alwiyah, Staf Ahli Bidang Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan.
2. David Efrata Tarigan, Staf Ahli Bidang Kemasyarakatan dan SDM.
3. Citra Effendi Capah, Asisten I / Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat.
4. Khairum Rizal, Asisten II / Perekonomian dan Pembangunan
5. Dedi Maswardy, Asisten III / Administrasi Umum
6. Remus Hasiholan Pardede,
Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah, Penelitian dan Pengembangan
7. Zainal Abidin Hutagalung, Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik
8. Khairul Azman, Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa
9. Christina Helen Siagian,
Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian
10. Edwin Nasution, SH
Inspektur
11. Miska Gewasari,
Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak dan Pengendalian Penduduk,KB
12. Janso Sipahutar
Kepala Dinas Sumber Daya Air, Bina Marga dan Bina Konstruksi
pejabat eselon II Deli Serdang
29 pejabat eselon II diasesmen
Bupati Deli Serdang
M Ali Yusuf Siregar
| Akhirnya Kasat Lantas Polresta Deli Serdang, AKP Resti Buka Suara Soal Dugaan Calo SIM, Sebut Hoax |
|
|---|
| Belum Genap 2 Bulan Jabat Kepala Bapenda Deli Serdang, Ini Cara David Cegah Penyelewengan Pajak |
|
|---|
| Siap-siap Oknum Nakal di Bapenda Dipenjara, Pemkab Deli Serdang Kasih Data Modus Korupsi ke Kejari |
|
|---|
| Kabag Ops dan Kasat Lantas Polresta Deli Serdang Dimutasi, Ini Sosok Penggantinya |
|
|---|
| Kejari Deli Serdang Tangani Kasus Jual Beli Jabatan di Disdik, Kursi Kepsek Dipatok hingga 40 Juta |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Pelantikan-4-Pejabat-Eselon-II-Pemkab-Deliserdang.jpg)