Berita Viral
Sosok Basilica Viral Dijuluki Pengamen Kaos RSPAD, Lulusan S1,Pernah Kerja Kantoran,Resign Demi Ayah
Sosok Basilica pengamen yang viral setelah menyanyikan lagu Nothing Gonna Change My Love For You dengan iringan biola
"Berarti bukan pengamen sembarang," kata Donny Ramadhan kaget.
Basilica bercerita, ia terpaksa berhenti bekerja untuk menjaga sang ayah yang sedang sakit.
Saat ini pun Basilica sembari mengurus ayahnya yang sakit diselingi dengan mengamen demi mencari penghasilan.
Basilica tampak malu-malu ketika disinggung dirinya yang viral karena suaranya bagus.
Setelah viral, Basilica tampaknya bakal mendapatkan tawaran bernyanyi di kafe terkenal di Jakarta.
Basilica mengaku bakal dengan senang hati menerima tawaran tersebut.
"Pengen sih kak (nyanyi di cafe), aku favorit beby romeo. Ngefans, suaranya unik,"
"Pengen kerja lagi pengen banget, biar gak di jalan-jalan begini lagi," ucap Basilica.
Banyak warganet yang memberi komentar di video Donny Ramadhan tersebut.
Tak sedikit warganet yang mengaku sebagai teman kantor hingga kuliah Basilica.
Mereka bersaksi, Basilica merupakan pria baik hati dan memang sudah lama tak ada kabar.
"Ini temen kerja aku dulu, emang suaranya bagus banget. Jadi kangen banget sama Basilica,"
"Yaampun kak selaama ini aku cari kakak, au baru tahu kabarnya dari sodaraku,"
"Ini Bas temen kuliah S1, orangnya humble, baik, semua angkatan kenal dia. Semoga Tuhan segera mengangkat derajat mu Bas,"
"Bener loh apa yang dihadapi Basilica, aku pernah ngalamin, dia rela tinggalin pekerjaan demi merawat orangtua. Saya pun ngalamin itu padahal udah punya posisi di kantor,"
Baca juga: Warga Perum Sri Gunting Ditemukan Tewas di Dalam Rumah, Diduga Derita Sakit Ini
Baca juga: NEKAT Bawa 13 Kg Sabu Pakai Motor dan Hendak Diantar ke Besitang, Pemuda Asal Aceh Ditangkap
(*/tribun-medan.com)
Basilica pengamen yang viral
Sosok Basilica
Nothing Gonna Change My Love For You
pengamen berkaos RSPAD
Tribun-medan.com
| SIAPA Aisha Retno? Berani Sebut Batik dari Malaysia di Hadapan Ariana Grande, Kini Klarifikasi |
|
|---|
| POLISI Menjadi Superpower di KUHAP Baru yang Mulai Berlaku Januari 2026, Disorot Koalisi Sipil |
|
|---|
| GAYA Siswa MTs di Temanggung Usai Ditegur Guru Bolos Sekolah, Balik Menantang: Kok Kamu yang Ribut |
|
|---|
| NASIB Yohanes Pemuda Asal Simalungun Pegawai Koperasi Bakar Rumah Nasabah di Wonogiri Kini Ditangkap |
|
|---|
| Pernah Diselingkuhi, Nama Inara Rusli Kini Terseret Isu Rebut Suami Wardatina Mawa: Tega |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Sosok-Basilica-pengamen-yang-viral-setelah-menyanyikan-lagu-Nothings.jpg)