Ibu Tewas Dipukul Anak
SADISNYA Pria di Boyolali Pukul Ibunya Dengan Batu Hingga Tewas, Warga Ungkap Pelaku ODGJ
Kapolsek Klego, Iptu Utomo, menuturkan dari keterangan warga sekitar, pelaku adalah orang dengan gangguan jiwa (ODGJ).
Kronologi Jasad Ditemukan
Kasus pembunuhan ini terungkap ketika adik korban, Siti Maryati, hendak memberi makan sapi miliknya.
Saat akan mengambil pakan sapi di kebun belakang rumah, saksi menemukan korban tergeletak tak bernyawa.
Tetangga korban, Mustofa (27), mencerit
Baca juga: NASIB AS, Napi Kasus Sodomi Ditemukan Lemas di Plafon Lapas, Sempat Dikira Kabur, Sembunyi 2 Minggu
Warga yang mendengar teriakan tersebut pun langsung datang ke lokasi.
"Trinem dipateni anak'e. Trinem dipateni Supri (Trinem dibunuh Anaknya, Trinem dibunuh Supri)," kata Mustofa menirukan jeritan adik korban.
Mustofa menceritakan, warga yang datang ke lokasi juga melihat ada batu dengan bercak darah.
"Darahnya sudah terlihat kering. Di dekat lokasi juga ada batu yang juga terlihat ada darahnya," tambahnya.
Baca juga: DISIARKAN Langsung Crystal Palace Vs Chelsea Malam Ini, Blues Incar Rekor 13 Kali Menang Beruntun
Ia menuturkan, pelaku juga kerap mengamuk dengan menganiaya korban.
"Anaknya ini memang kerap ngamuk (menganiaya ibunya)," pungkas Mustofa.
Artikel ini diolah Tribunnews
Baca Berita Tribun Medan Lainnya di Google News
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/mayatt.jpg)