Piala Super Spanyol
DISIARKAN Langsung Real Madrid Vs Barcelona Final Supercopa, Xavi Sedikit Minder, Cuma Modal Nekat
Kedua tim akan bertemu pada final Piala Super Spanyol di Stadion Al Awwal, Senin (15/1/2024) pukul 02.00 WIB.
La Blaugrana diminta bersikap penuh semangat untuk memenangi trofi.
Saat menjuarai ajang yang sama pada musim lalu, Barcelonajuga tidak diuntungkan.
Real Madrid yang saat itu menjadi lawan juga berada dalam kondisi yang lebih baik.
Hasilnya, Xavi berhasil mengantarkan anak asuhannya meraih gelar juara.
Trofi Piala Super Spanyol musim lalu menjadi awal kebangkitan Barcelona hingga mengakhiri puasa gelar pada edisi sebelumnya.
Kemenangan pada tahun ini bisa memberikan efek yang sama, apalagi posisi klub juga tengah tertinggal.
Xavi mengakui bahwa anak asuhannya membutuhkan motivasi untuk menjaga optimisme.
Hal tersebut bisa dilakukan dengan meraih gelar juara atas sang musuh bebuyutan.
Barcelona harus mengerahkan kekuatan terbaik untuk mencapai target yang ada.
(tribun-medan.com)
Artikel ini telah tayang di BolaSport.com
Disiarkan Live Real Madrid Vs Barcelona
Real Madrid Vs Barcelona Final Supercopa 2024
Real Madrid Vs Barcelona Live RCTI
Real Madrid vs Barcelona
Supercopa
Piala Super Spanyol
Barcelona
Xavi Hernandez
| Lamine Yamal Buktikan Omongannya, Penuhi Janji ke Barcelona dalam Sebulan |
|
|---|
| Carlo Ancelotti Akhirnya Akui Barcelona Lebih Hebat Usai Real Madrid Kalah di Final |
|
|---|
| Reaksi Carlo Ancelotti Usai Real Madrid Dibantai Barcelona 2-5, Trofi Piala Super Spanyol Lepas |
|
|---|
| Barcelona Juara, Taklukkan Real Madrid 5-2 di Laga Final Piala Super Spanyol |
|
|---|
| LIVE SCORE Live Streaming Real Madrid vs Barcelona, Siaran Langsung Piala Super Spanyol Live RCTI |
|
|---|