Berita Seleb

Usai Dicerai Irish Bella, Ammar Zoni Berani Singgung Wanita yang Memahami Kondisi Pria, Tuai Kritik

Ammar juga tampak membubuhkan emoji tertawa. Tak sampai di situ, Ammar juga menulis quote lain tentang takdir dari Tuhan.

Kolase Tribun News
Kisah Cinta Irish Bella dan Ammar Zoni, Berawal Cinlok Kini Putuskan Cerai Usai Suami Terlibat Narkoba 

TRIBUN-MEDAN.com - Usai dicerai Irish Bella, Ammar Zoni berani singgung wanita yang memahami kondisi pria.

Karena unggahannya itu, Ammar Zoni pun menuai hujatan.

Rumah tangga pasangan Irish Bella dan Ammar Zoni kini berada di ujung tanduk.

Ammar Zoni Beberkan Hampir Digugat Cerai Irish Bella, Kini Akui Masih Coba Ambil Hati Sang Istri
Ammar Zoni Beberkan Hampir Digugat Cerai Irish Bella, Kini Akui Masih Coba Ambil Hati Sang Istri (kolase tribunnews)

4 tahun menikah, Irish Bella gugat cerai suaminya, Ammar Zoni.

Digugat cerai Irish Bella, Ammar Zoni langsung tulis pesan menohok ini.

Lantas seperti apa pesan menohok Ammar Zoni?

Seperti diketahui, Irish Bella resmi menggugat cerai Ammar Zoni.

Gugatan itu dilayangkan Irish Bella usai Ammar Zoni bebas dari penjara karena kasus narkoba.

Dicerai istri, Ammar rupanya mengaku berat untuk berpisah.

Baca juga: VIRAL Kisah Wanita Rawat Anak Difabel dari Suami dan Madunya, Ibu Sang Anak Menikah Lagi

Pengacara Ammar Zoni, Abdullah Emile menyebut kliennya ingin mempertahankan rumah tangganya.

"Saya tadi jelaskan bukan dia tidak terima, tapi dia tidak bisa menerima perceraian ini. Ya intinya dia nggak mau lah untuk bercerai dan berpisah dengan Ibel dia berat.

Ammar mengaku salah dan ingin memperbaiki keluarganya.

"Ya pastilah faktor anak, dia mungkin sadar dia salah selama ini. Apalagi dengan kasus yang kemarin menimpa, kasus narkoba itu. Dia sadar kalau dia salah di situ. Dia berusaha mempertahankan keluarganya dengan cara apapun," imbuhnya.

Ammar Zoni dan Irish Bella
Ammar Zoni dan Irish Bella (Kolase Tribun Medan)

Tak ingin pisah dari istri, Ammar kepergok menulis kalimat menohok di Instagram storynya.

Unggahan itu diunggah ulang oleh akun @rumpi_gosip pada Jumat (24/11/2023).

Sumber: Grid.ID
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved