Polda Sumut
Diskusi Pemilu Damai Tanpa Hoaks, Kapolda Sumut Ajak Lapisan Masyarakat dan Media Sukseskan Pemilu
Kapolda Sumut Irjen Agung Setya Imam Effendi memberi pengarahan pada talkshow yang dilaksanakan Tribun Medan dengan tema 'Bersandar pada Negara Wujud
Editor:
Arjuna Bakkara
Ist
Kapolda Sumut Irjen Agung Setya Imam Effendi memberi pengarahan pada talkshow yang dilaksanakan Tribun Medan dan juga dihadiri langsung Pemred Tribun Medan Iin Solohin dengan tema 'Bersandar pada Negara Wujudkan Kolaborasi Presisi untuk Terciptanya Pemilu Damai 2024 dan Bermartabat Tanpa Hoaks, di Ballroom Hotel Grand Mercure, Kota Medan, Senin (6/11/2023).
Apalagi, sebut Agung, saat ini media informasi di Indonesia sangat banyak. Karena itu, Agung meminta agar media bisa menjadi lembaga yang menyaring berita yang keliru.
"Sekarang 18 ribu media saat ini bagaimana media mengelola informasi untuk melawan hoaks. Begitu juga media sosial bagaimana dapat dikelola dengan baik. Karena pemilu ada untuk menentukan pemimpin, karena negara perlu seorang pemimpin, karena itu negara harus menghasilkan pemimpin melalui pemilu,"tuturnya.(Jun-tribun-medan.com).
Tags
Polda Sumut
Ini Pesan Kapolda Sumut
Deklarasi Pemilu Damai 2024
Sosialisasi Pemilu 2024
Pemred Tribun Medan
Berita Terkait: #Polda Sumut
| Polda Sumut Gelar “Operasi Zebra Toba 2025”, Tekankan Profesionalitas, Humanisme, dan Transparansi |
|
|---|
| Semarak HUT Brimob ke-80: Jalan Santai dan Brimob Challenge Warnai Kebersamaan di Mako Polda Sumut |
|
|---|
| Operasi Senyap Brimob Polda Sumut–Ditresnarkoba Berhasil Gagalkan 255 Kg Ganja Asal Aceh di Karo |
|
|---|
| Kisah Kepala Desa Parbuluan 6 Dairi Diserang Picu Warga Ngungsi, Mediasi Polisi Akhiri Ketegangan |
|
|---|
| Di Tengah Batu dan Air Cabe Penolakan PT Gruti Berujung Pecah, Polres Dairi Berupaya Menahan Diri |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Pemred-Tribun-Medan-dan-Kapolda.jpg)