Drakor
Drakor The Matchmakers Raih Rating 4,5 Persen di Episode Perdana, Berikut Spoilernya
Pada epsiode perdananya, The Matchmakers mendapat rating yang cukup tinggi, yakni 4,5 persen.
Penulis: Istiqomah Kaloko | Editor: Randy
Jung-woo, dalam kebingungannya, memutuskan untuk menulis petisi untuk melarang buku erotis yang mengejek kaum bangsawan. Namun, setiap kali dia menyebut nama Soon-deok, dadanya kembali terasa sakit, mengganggu usahanya menulis surat tersebut.
Soon-deok dan Hwa Rok sedang berdiskusi di toko buku ketika tiba-tiba Jung-woo datang dan meminta untuk bertemu dengan Soon-deok. Meskipun Soon-deok mengira Jung-woo hanya ingin membaca buku, dia setuju untuk bertemu.
Namun, kekagetan datang saat Jung-woo secara tiba-tiba mengumumkan perasaannya pada Soon-deok. Situasi itu membuat semua orang terdiam, termasuk Jung-woo sendiri.
Jung-woo kemudian berusaha menjelaskan bahwa pernyataannya bukanlah ungkapan cinta.
The Matchmakers tayang setiap hari Senin dan Selasa di Viu pukul 21.45 KST atau 19.45 WIB.
(cr31/tribun-medan.com)
| Drakor Like Flowers In Sand Episode 8 Raih Rating 2,4 Persen, Meningkat dari Episode Sebelumnya |
|
|---|
| Sinopsis Drakor Welcome to Samdalri Episode 13, Sam-dal Berusaha Menghindar dari Yong-pil |
|
|---|
| Drakor A Good Day To Be A Dog Raih Rating 1,5 Persen di Episode Terakhir, Berikut Spoiler Endingnya |
|
|---|
| Sinospsis Drakor My Man is Cupid Episode 13, Identitas asli Jae Hee dan Baek ryun akhirnya terungkap |
|
|---|
| 3 Momen Emosional Sekaligus Menegangkan dari Episode 13 Drakor A Good Day To Be A Dog |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Drakor-The-Matchmakers-tayang-mulai-Senin-30-Oktober-2023.jpg)