Drakor
Daftar Drama Korea dengan Rating Tertinggi Minggu Keempat Oktober 2023
Daftar drama Korea dengan rating tertinggi minggu keempat Oktober 2023.
Penulis: Istiqomah Kaloko | Editor: Randy
TRIBUN-MEDAN.COM – Berikut daftar drama Korea dengan rating tertinggi minggu keempat Oktober 2023.
Pada minggu keempat Oktober ini, sederet drama Korea terbaru tayang dengan berbagai genre di saluran televisi Korea.
Minggu ini, drama korea bergenre komedi romantis Castaway Diva menayangkan episode perdananya pada Sabtu, 28 Oktober 2023 di tvN dan Netflix.
Meski baru tayang, Castaway Diva ini sudah bersaing dengan drama lainnya untuk menduduki puncak rating teratas.
Daftar drama Korea dengan rating tertinggi minggu keempat Oktober 2023.
1. Live Your Own Life
Drakor Live Your Own Life masih menduduki peringkat pertama, yang menampilkan Uee dan Ha Joon. D
engan rating mencapai 15,4 persen di stasiun TV KBS2, serial ini tetap menjadi tontonan favorit pada akhir pekan.
Cerita dalam Live Your Own Life mengisahkan perjuangan seorang anak yang harus mengambil peran besar dalam menghidupi keluarganya setelah kehilangan ayahnya sejak kecil.
Drama ini ditayangkan setiap Sabtu dan Minggu di KBS2 dan Viki.
2. My Dearest Part 2
Drama dengan rating tertinggi posisi kedua adalah My Dearest Part 2.
My Dearest kembali dengan Part 2 pada bulan Oktober ini dengan alur cerita yang semakin memikat.
Dengan genre romantis dan sejarah, serial ini berhasil meraih rating sebesar 12 persen di MBC.
Drama ini menghadirkan kisah tentang perjalanan cinta di zaman Joseon yang diperankan oleh Nam Goong Min dan Ahn Eun Jin, yang sebelumnya telah terlibat dalam "Hospital Playlist 2" dan "The Veil."
| Drakor Like Flowers In Sand Episode 8 Raih Rating 2,4 Persen, Meningkat dari Episode Sebelumnya |
|
|---|
| Sinopsis Drakor Welcome to Samdalri Episode 13, Sam-dal Berusaha Menghindar dari Yong-pil |
|
|---|
| Drakor A Good Day To Be A Dog Raih Rating 1,5 Persen di Episode Terakhir, Berikut Spoiler Endingnya |
|
|---|
| Sinospsis Drakor My Man is Cupid Episode 13, Identitas asli Jae Hee dan Baek ryun akhirnya terungkap |
|
|---|
| 3 Momen Emosional Sekaligus Menegangkan dari Episode 13 Drakor A Good Day To Be A Dog |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Drakor-Strong-Girl-Nam-Soon.jpg)