Liga 2
HASIL Liga 2 - PSPS Riau Bungkam Sada Sumut FC 2-1, Berikut Klasemen Grup 1 Pekan ke-7
PSPS Riau berhasil mendapatkan tiga poin usai menang dengan skor tipis 2-1 di Stadion Kaharuddin Nasution.
TRIBUN-MEDAN.com - Hasil Liga 2, PSPS Riau akhirnya memetik kemenangan perdana usai kalahkan Sada Sumut FC, Minggu (22/10/2023).
PSPS Riau berhasil mendapatkan tiga poin usai menang dengan skor tipis 2-1 di Stadion Kaharuddin Nasution.
Dua gol PSPS Riau dicetak oleh Fathoni di menit ke-1 dan Indriyana di cetak di menit ke 20 .
Dua gol cepat yang meruntuhkan permainan Sada Sumut . PSPS Riau terus melakukan serangkaian serangan yang termotivasi .
Pasukan Askar Bertuah memang terus berusaha untuk bisa mendapatkan kemenangan . Target yang harus didapatkan jika ingin terus bersaing di papan klasemen grup 1 .
Baca juga: PREDIKSI Skor Barcelona Vs Athletic Bilbao, Update Kondisi Pemain, Xavi Butuh Menang Tempel Madrid
Usaha yang dilakukan PSPS Riau sejauh ini membuahkan hasil dengan dua gol cepat yang didapatkan, tentu saja itu memberikan motivasi yang sangat baik bagi pemain PSPS Riau .
Sada Sumut yang yang juga berupaya untuk bisa mendapatkan kemenangan teus mencoba lewat serangan balik .
Celah di pertahanan PSPS coba dimanfaatkan Sada Sumut . Namun mereka masih gagal karena pertahanan PSPS Riau yang ketat .
Satu gol memang bisa didapatkan Sada Sumut di menit ke 65 melalaui Ramadhoni . Namun itu tidak menolong Sada Sumut terhindari dari kekalahan.
Atas hasil ini, PSPS Riau merangkak ke posisi ke-5 menggusur posisi Sada Sumut.
Baca juga: PREDIKSI PSMS Medan Vs Sriwijaya FC, Duel 2 Kawan Dekat Rachmad Vs Rifqi, Motivasi Anak Medan
Berikut Klasemen Grup 1 Liga 2
1. Persiraja Banda Aceh 14 poin
2. Semen Padang 11 poin
3. Sriwijaya FC 8 poin
4. PSMS Medan 7 poin
| Respons Gubernur Bobby Usai Saksikan PSMS Dikalahkan Persekat di Duel Liga 2 |
|
|---|
| Persikad Depok Boyong Satu Paket Staf Pelatih Eks Sumut United FC Jelang Liga 2 Indonesia |
|
|---|
| Daftar Lengkap 20 Tim Liga 2 Musim Kompetisi 2025-2026, Ada PSMS Medan |
|
|---|
| DAFTAR Resmi 20 Tim Liga 2 2025-2026, 3 Tim Turun dari Liga 1 Gabung Wilayah Timur |
|
|---|
| Liga 2 Hanya Ada 4 Klub yang Lolos Lisensi Klub Profesional, Tak Ada Nama PSMS Medan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/PSPS-riau-vs-sada-sumut-2-1.jpg)