Berita Politik
PUAN TERSENYUM, Kala Kaesang 2 Kali Cium Tangan : Minta Wejangan
Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep bertemu dengan Ketua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani pada Kamis (5/10/2023). Dalam pertemuan itu, Kaesang
Editor:
Gita Nadia Putri br Tarigan
TRIBUN-MEDAN.COM- Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep bertemu dengan Ketua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani pada Kamis (5/10/2023).
Dalam pertemuan itu, Kaesang tampak dua kali menyalami Puan sembali menundukkan kepalanya saat tiba di Ombe Koffie, Menteng, Jakarta Pusat.
Puan dan Kaesang masih belum mau mengungkapkan secara spesifik soal pembahasan dalam pertemuan itu.
Adapun saat ditemui di Kawasan Jakarta Utara, Kaesang mengaku akan meminta wejangan dalam pertemuan dengan Puan.
Sementara itu, Ketua DPP PDI-P Puan Maharani sebelumnya mengaku berusaha terbuka kepada siapa pun untuk bersilaturahmi termasuk dengan Ketum PSI Kaesang Pangarep.
Selengkapnya tonton video :
Berita Terkait: #Berita Politik
| Profil Ahmad Ali, Ketua Harian DPP PSI Ingin 'Menumbangkan' Nasdem, Pernah Dibidik KPK |
|
|---|
| Rahayu Saraswati Sudah Mundur Jadi Dewan, Gerindra Ingin Kembalikan Anak Adik Prabowo ke DPR RI |
|
|---|
| Profil Andi Tenri Walinonong, Ketua DPRD Bone Terancam Digulingkan Anggota |
|
|---|
| Rekam Jejak dan Kontroversi Arief Poyuono Eks Waketum Partai Gerindra yang Jadi Komisaris PT Pelindo |
|
|---|
| Daftar Tiga Kader PDIP Gabung PSI, Pernah Jadi Anggota DPRD Surakarta |
|
|---|