Berita Nasional
Nasib Ridwan Kamil setelah Terlempar dari Bursa Cawapres Ganjar: Kadang Jeda Itu Keberkahan
Beginilah nasib Ridwan Kamil setelah terlempar dari bursa cawapres Ganjar Pranowo dan tak dapat restu dari partainya. Ia pun mengunggah sebuah video d
Penulis: Angel aginta sembiring | Editor: Angel aginta sembiring
“Biasanya captionnya bikin termotivasi pak,” tukas akun @sy*******.
Baca juga: Sempat Digadang-gadang, Puan Maharani Tegaskan Ridwan Kamil Tak Mungkin Jadi Cawapres Ganjar
Baca juga: Tak Dapat Restu Jadi Cawapres Ganjar, Ridwan Kamil Bakal Maju Gubernur DKI Jakarta atau Jabar
Puan Maharani Sebut Ridwan Kamil Tak Mungkin Jadi Cawapres
Ketua DPP PDIP Puan Maharani mengatakan bahwa Eks Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil itu tidak mungkin menjadi Cawapres Ganjar Pranowo.
Puan Maharani pun menjelaskan mengapa dirinya menegaskan bahwa Ridwan Kamil tak mungkin jadi cawapres Ganjar.
Hal itu lantaran, partai Golkar tempat Ridwan Kamil bernanung telah merapat ke koalisi Indonesia Maju mendukung Prabowo Subianto sebagai Capres.
"Pak RK juga Golkar kah sudah dengan Pak Prabowo dan Pak RK merupakan kader Golkar," kata Puan, Senin, (18/9/2023).
Lagi pula kata Puan, Munas Golkar telah memutuskan bahwa Partai berlambang pohon beringin tersebut mengajukan sang Ketua Umum Airlangga Hartarto sebagai Capres-Cawapres.
Oleh karena itu tidak mungkin bila Golkar berada di Kubu Prabowo, sementara RK yang merupakan kader Golkar menjadi Cawapres Ganjar.
"Jadi tidak mungkin satu kader ada di sini tapi gerbongnya ada di tempat yang lain," katanya.
Nama-nama Bursa Cawapres pendamping Ganjar Pranowo saat ini kata Puan diantaranya yakni, Menkopolhukam Mahfud Md, eks Panglima TNI Andika Perkasa, Menteri BUMN Erick Thohir, dan Menparekraf Sandiaga Uno.
Partainya kata Puan akan segera rapat dengan partai koalisi yakni PPP, Hanura, Perindo membahas masalah Cawapres pendamping Ganjar.
Puan mengatakan keputusan langkah PDIP dan partai koalisi dalam memilih Cawapres Ganjar akan diumumkan secepatnya. Menurutnya masa pendaftaran Capres-Cawapres masih ada waktu kurang lebih satu bulan lagi.
"Masih lama pendaftarannya masih sebulan meskipun semuanya berharap secepatnya segera diputuskan Tapi semua partai pasti punya strateginya masing-masing jadi kita tunggu saja," pungkasnya.
Baca juga: Sindiran Nyelekit PDIP ke Ridwan Kamil: Habis Ketemu Megawati Lari ke Prabowo, Mau ke Anies Juga?
Baca juga: PELUANG Ridwan kamil Jadi Cawapres Ganjar Pranowo, Jusuf Kalla: Semua Mungkin!
Partai Tak Beri Restu Ridwan Kamil
Disisi lain, Tidak adanya restu Ridwan Kamil untuk menjadi cawapres dipastikan oleh Partai Golkar.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Beginilah-nasib-Ridwan-Kamil-setelah-terlempar-dari-bursa-cawapres-Ganjar-Pranowo.jpg)