Berita Nasional
KOMPOLNAS Tegas Minta Kapolres Dairi Dinonaktifkan Buntut Aniaya 2 Anggota
Anggota Kompolnas Yusuf Warsyim meminta agar Kapolres Dairi AKBP Reinhard Nainggolan dinonaktifkan buntut aniaya anggotanya saat apel subuh
Penulis: Alvi Syahrin Najib Suwitra | Editor: Hendrik Naipospos
TRIBUN-MEDAN.COM - Anggota Kompolnas Yusuf Warsyim meminta agar Kapolres Dairi AKBP Reinhard Nainggolan dinonaktifkan buntut aniaya anggotanya saat apel subuh.
Ia menuturkan jika penegakan disiplin di lingkungan polisi bisa dilakukan tanpa harus melakukan kekerasan.
Saat ini AKBP Reinhard Nainggolan sudah menjalani pemeriksaan di Propam Polda Sumut, korban penganiayaan yakni Bripka David Sitompul dan Bripka Hendrik Simatupang.
Berikut wawancara Tribun Medan dengan Yusuf Warsyim:
Berita Terkait: #Berita Nasional
| Jawaban Tito Ditanya Prabowo, Kenapa Duit Pemda Rp 103 Triliun Masih Mengendap di Bank? |
|
|---|
| RESMI Daftar Mobil dan Motor Dilarang Isi Pertalite di SPBU, Berikut Kendaraan yang Diperbolehkan |
|
|---|
| Fakta-fakta Konflik PBNU, Gus Yahya Pernah Bertemu Netanyahu, Mengaku Datang Demi Palestina |
|
|---|
| Profil Gus Yahya, Juru Bicara Gusdur yang Mulai Didesak Mundur dari Jabatan Ketua PBNU |
|
|---|
| Fakta Seputar Polemik Lift Kaca Pantai Kelingking Senilai Rp 60 M yang Bakal Dibongkar Gubernur Bali |
|
|---|