Berita Medan

Selain Lebih Hemat, Kini Pakai Gojek Juga Bisa Dapat Mobil, Begini Caranya

Sebagai bagian dari inisiatif #PastiAdaJalan, Semangat Indonesia, Gojek juga menyelenggarakan program undian mulai 7 Agustus hingga 1 Oktober 2023.

Editor: Ayu Prasandi
TRIBUN MEDAN/DIANA
Peluncuran inisiatif Gojek #PastiAdaJalan, Semangat Indonesia, di Cannu Coffee & Eatery Medan, Senin (14/8/2023)  

Sementara itu, Benny Iskandar Nasution Kepala Dinas Koperasi, UKM dan Perindustrian & Perdagangan Kota Medan mengapresiasi semangat Gojek sebagai produk yang lahir dan berkontribusi untuk Indonesia.

"Sebagai kebanggaan anak bangsa, kami percaya inisiatif Gojek ini akan membantu mempercepat roda pemulihan ekonomi di Sumatra Utara, khususnya kota Medan dan sejalan dengan semangat Kampanye Gerakan Nasional Bangga Buatan Indonesia.

Inisiatif ini akan membawa dampak positif bagi mitra driver dan mitra UMKM di Medan. Saya mengajak warga di Medan dan konsumen Gojek untuk terus memanfaatkan produk buatan Indonesia, supaya bisa terus menjadi juara di negeri sendiri," Tuturnya.

(cr10/Tribun-Medan.com) 

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di FacebookInstagram dan Twitter

 

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    Berita Populer

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved