Berita Viral

VIRAL 2 WNA Diduga Lakukan Gendam ke Pegawai Toko, Tapi Gagal Gegara Korban tak Bisa Bahasa Inggris

Baru-baru ini, geger aksi dua orang Warga Negara Asing (WNA) diduga melakukan gendam di sejumlah toko di Malang, Jawa Timur.

Editor: Liska Rahayu
KOMPAS.com/ Nugraha Perdana
Pegawai Alfamart di Kota Malang, Jawa Timur menunjukkan lokasi kasir yang diduga dua WNA melakukan gendam. 

Kapolsek Klojen Kompol Syabain mengatakan, pihaknya masih menelusuri kebenaran kejadian tersebut dengan mendatangi dua lokasi kejadian tersebut.

Sejauh ini, pihaknya belum menerima laporan kejadian terkait hal tersebut.

"Petugas kami akan mendatangi lokasi di toko Pia Cap Mangkok dan Lai-Lai terlebih dahulu, sejauh ini belum ada laporan terkait hal itu yang masuk ke kami," kata Syabain.

(*/Tribun-Medan.com)

Update berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter  

 

Artikel ini telah tayang di Tribuntrends.com

Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved