Berita Viral
Fenomena Unik, Hujan Cuma Membasahi Satu Rumah saja di Tengah Musim Kemarau, Warga pun Heboh
Baru-baru ini, fenomena unik menggemparkan warga kampung Margalaksana, Kelurahan Kahuripan, Kecamatan Tawang, Kota Tasikmalaya.
|
Penulis: Istiqomah Kaloko | Editor: Randy P.F Hutagaol
Hujan sebagai fenomena alam juga dipengaruhi oleh beberapa parameter, seperti proses konveksi dan angin.
Halimurrahman menyatakan bahwa hujan lokal bisa terjadi dalam luas area sekitar 500 meter, namun ukuran tersebut sangat relatif.
"Hujan bisa berupa rintik atau deras, tergantung pada kondisi lingkungan di daerah tersebut," ujarnya saat dihubungi oleh Kompas.com pada Senin (28/8/2017) lalu.
Dengan penjelasan tersebut, maka terjadinya hujan hanya di satu rumah menjadi mungkin terjadi.
(cr31/tribun-medan.com)
Berita Terkait: #Berita Viral
| MISTERI Kematian Prada Herul, Awalnya Disebut Terpeleset di Kamar Mandi, Kini 3 Prajurit Tersangka |
|
|---|
| Kerusuhan Warga Dairi Tolak PT Gruti: Polisi Tangkap Koordinator Massa Inisial PS |
|
|---|
| PILU Prada Herul Tewas di Barak, Danyon Arhanud 4 Arakata Dicopot, 3 Prajurit Senior Jadi Tersangka |
|
|---|
| HEBOH Kebakaran Mobil Pembawa Uang Bank di Sulbar, Rp 1 Miliar Ludes Terbakar |
|
|---|
| Setelah Heboh Kasus Bilqis, Polres Bungo Bentuk Tim Khusus untuk Cari Anak Hilang 3 Tahun Lalu |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Viral-Fenomena-Unik-Hujan-Hanya-Membasahi-Satu-Rumahss.jpg)