Mutilasi Mahasiswa di Sleman

Pelaku Pembunuhan Mahasiswa di Jogja Sempat Rebus Bagian Tubuh Korban Agar Hilangkan Sidik Jari

Diketahui, korban pembunuhan tersebut adalah laki-laki berinisial R (20), asal Pangkalpinang, Bangkabelitung.

Editor: Satia
Tribunjogja/ Christi Mahatma Wardhani
Polisi menunjukkan sederet barang bukti kasus mutilasi di Turi Sleman yang diamankan jajaran Polda DIY, Minggu (16/07/2023) 

Pembunuhan dan mutilasi itu dilakukan keduanya pada Selasa (11/7/2023) malam.

Kemudian pada hari berikutnya, yakni Rabu (12/7/2023), para pelaku membuang potongan tubuh korban ke beberapa lokasi. 

Polisi masih belum mengungkap secara gamblang terkait motif tindakan para pelaku.

"Motifnya sementara bahasa kami karena kegiatan tidak wajar, untuk lebih tepatnya kami akan periksa kejiwaan yang bersangkutan," terang dia.

(Tribun-medan.com)

Sumber: Tribun Medan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved