Tewas Tertusuk Besi di Jalan Tol, Inilah Penyebab Kecelakaan Maut Calon Pengantin Wanita di Manado
Tewas tertusuk besi. Inilah penyebab kecelakaan maut pengantin wanita di tol Manado.
Sebelum resepsi pernikahan, kedua mempelai akan diteguhkan dan berkati dalam nikah yang kudus di Gedung Gereja GMIM Kinamang Kairagi II Kota Manado.
Almarhumah Deli merupakan Pelayan Khusus Penatua Jemaat Germita Bukit Moria Bitung.
Dan anak dari mantan Ketua BPMJ Masamala Alude, Almarhum Imanuel Sarinda.
Stenly dari Sten Lee Decoration Sedih
Stenly Kalesaran dari Sten Lee Bridal and Decoration diselimuti kesedihan.
Pasalnya, kliennya yang akan melangsungkan pernikahan pada Jumat (23/6/2023) mengalami musibah kecelakaan lalu lintas dan meninggal dunia.
Kliennya, Almarhumah Delisbet Sarinda (28) menjadi korban dalam peristiwa kecelakaan lalulintas di KM 39 Jalan Tol Manado Bitung sore tadi.
Almarhumah rencanannya akan melangsungkan pernikahan dengan calon suaminya Andre Walewangko (26).
"Sedih, pengantin wanitanya meninggal dunia," kata Stenly saat di hubungi Tribunmanado.co.id Selasa (20/6/2023) malam.
Stenly melakukan komunikasi terakhir dalam pertemuan meething persiapan di sebuah cafe di Kota Bitung dengan ibu dari Andre.
Sten Lee Bridal and Decoration dipercayakan menghendel beberapa iten jelang pernikahan, hari pernikahan dan sesudah pernikahan.
Dekorasi (Dekor) foto galery di restoran Nyiur Melambai, dekor pemberkatan di Gereja di Kota Manado dan dekor saat bacaan di Gereja di Lembeh dan dekor untuk balas gereja.
Persiapan akhir yang dilakukan Sten Lee Bridal and Decoration adalag selesai mencetak foto untuk Wedding Gakery dan pita bunga.
"Saya dapat informasi ini ketika sedang di jalan. Ada kecelakaan di Tol, dan ada korban meninggal yaitu Delly," tandasnya.
(*/ Tribun-Medan.com)
calon pengantin
kecelakaan
Manado
Tribun-medan.com
Penyebab Kecelakaan Maut Calon Pengantin Wanita
Tewas Tertusuk Besi di Jalan Tol
| KRONOLOGI Alex Iskandar Ayah Tiri Bunuh Alvaro Akhiri Hidup, Permisi ke Toilet Alasan Sudah Ngompol |
|
|---|
| MOMEN Alex Iskandar Akhiri Hidup Setelah Akui Bunuh Anak Tirinya Alvaro, Akui Perbuatan ke Polisi |
|
|---|
| KELAKUAN NAF Setelah Bunuh Janda Tua Gegara Ditagih Utang, Posting di Kafe, Dikenal Suka Foya-Foya |
|
|---|
| POLISI Sita Pakaian AKBP Basuki dan Levi di Kos, Barang Bukti Ungkap Penyebab Kematian Dosen Untag |
|
|---|
| KASUS KEMATIAN Bocah RAF Diduga Dianiaya Ibu Tiri, Ayah Sebut Jatuh Kamar Mandi, Ibu Kandung Curiga |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/calon-pengantin-kecelakaan-tribunmedan.jpg)