Liga Champions
ERLING Haaland Cukup Semusim Raih Trebel Winner, Berikut Bedanya Rekor Ronaldo dan Messi
Haaland cukup semusim, sementara Ronaldo butuh hingga empat musim untuk akhirnya mendapat status kehormatan tersebut.
Penulis: Ilham Fazrir Harahap | Editor: Ilham Fazrir Harahap
TRIBUN-MEDAN.com - Musim 2022-2023 bisa dibilang tahun spesialnya Erling Haaland bersama MAnchester City yang sukses meraih rekor.
Cukup semusim saja Erling Haaland sudah masuk golongan langka bersama Cristiano Ronaldo.
Erling Haaland tidak butuh waktu lama untuk menyentuh rekor sejumlah legenda, termasuk Cristiano Ronaldo.
Musim perdana Erling Haaland bersama Manchester City berlangsung dengan meraih.
Striker asal Norwegia tersebut tidak butuh waktu lama untuk beradaptasi di klub baru.
Meski baru berusia 22 tahun, sang striker sudah berkontribusi besar terhadap kesuksesan Manchester City.
Haaland merupakan salah satu aktor utama dalam kesuksesan The Citizens meraih treble winner pada musim 2022-2023.
Baca juga: PANTAS Manchestes City Juara Liga Champions 2023, Habiskan Uang Rp 19 Triliun di Era Guardiola
Bersama klubnya, Haaland berhasil mengangkat tiga trofi sekaligus di Liga Inggris, Piala FA, dan Liga Champions.
Prestasi tersebut diikuti oleh rekor pribadi yang tidak kalah fantastis dari sang striker.
Selain memenangi Liga Inggris, Haaland juga menjadi top scorer kompetisi tersebut.
Pemain bernomor punggung sembilan tersebut mencetak 36 gol di Liga Inggris musim ini.
Rekor tersebut semakin sempurna karena sang striker juga terpilih sebagai pemain terbaik versi Asosiasi Penulis Sepak bola (FWA).
Memadukan dua gelar individu dengan trofi Liga Inggris dan Liga Champions bukanlah prestasi sembarangan.
Dilansir dari Squawka, hanya Cristiano Ronaldo yang sebelumnya mencatat prestasi serupa.
Cristiano Ronaldo memborong rekor tersebut saat masih membela Manchester United pada musim 2007-2008.
Baca juga: Haaland Bisa Ukir Rekor Bersejarah Saat Manchester City Melawan Inter Milan di Final Liga Champions
Haaland Semusim Raih Treble Winners
Erling Haaland Bawa Man City Juara Liga Champions
Liga Champions
Erling Haaland
Cristiano Ronaldo
Lionel Messi
| Jadwal Siaran Langsung Liga Champions Chelsea vs Barcelona, Prediksi Susunan Pemain |
|
|---|
| Liga Champions Chelsea vs Barcelona Dipimpin Wasit Slavko Vincic, DIcap Kontroversial |
|
|---|
| LIGA CHAMPIONS - 2 Catatan Memalukan Barcelona Usai Nyaris Dipermalukan Club Brugge |
|
|---|
| HASIL Liga Champions Tadi Malam - Barcelona dan Chelsea Nyaris Kalah, Man City Berpesta |
|
|---|
| LINK Live Streaming Qarabag VS Chelsea Liga Champions Jam 00.45 WIB, Akses Live Score Juga di Sini |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Haaland-ronaldo-messi.jpg)