11 Keistimewaan Surat Ar Rahman, Berikut Pahala dan Manfaat di Kehidupan Dunia dan Akhirat
Surat Ar Rahman memiliki 78 ayat, dan termasuk golongan surat Madaniyyah atau surat yang
TRIBUN-MEDAN.com - Keutamaan Surat Ar Rahman sangat perlu dipelajari ilmu dan hikmah di dalamnya.
Ar Rahman merupakan salah satu nama surat dalam Al Quran yang memiliki arti Sang Maha Pengasih.
Surat Ar Rahman memiliki 78 ayat, dan termasuk golongan surat Madaniyyah atau surat yang diturunkan di Kota Madinah.
Satu di antara keutamaan surat Ar Rahman yang bisa didapatkan ialah tumbuhnya rasa syukur terhadap segala karunia yang telah Allah SWT berikan.
Baca juga: Akhirnya Terungkap Keberadaan Luhut Panjaitan Sebenarnya, Dipertanyakan Kenapa tak Hadiri Sidang
Baca juga: Bacaan dan Khasiat Ayat Seribu Dinar, Inilah Amalan Pendatang Rezeki Melimpah Tidak Terduga
Dalam ayat 13 surat Ar Rahman terdapat kalimat, fa bі ayyі ala’і rabbіkuma tukazzіban, yang memiliki arti “Maka nіkmat Tuhanmu yang manakah yang kamu dustakan?”.
Bukan hanya sekali disebutkan, namun ayat tersebut juga disebutkan Allah sebanyak 31 kali.
Melalui ayat tersebutlah Allah SWT mengajarkan dan mengingatkan umat muslim untuk menjadi hamba-hamba yang selalu bersyukur.
Baca juga: Inilah Pengakuan Guru Tentang Kelakuan Viky Sebenarnya, Ternyata Dulu Tak Lulus SMP
Sebab, tanpa rahmat atau kasih sayang dari Allah SWT, maka manusia bukanlah siapa-siapa.
Surat Ar-Rahman tidak serta-merta diturunkan tanpa tujuan. Surat dengan 78 ayat itu ternyata memiliki tujuan diturunkan.
Ada banyak tujuan mengapa surat ke-55 ini turun.
Tujuan pertama disampaikan oleh Al-Buqa'i yang menyebutkan bahwa ada maksud khusus di balik turunnya surat Ar-Rahman.
Dia menyampaikan, surat tersebut menggambarkan tentang adanya kasih sayang Allah dan mengajak setiap Muslim untuk senantiasa bersyukur.
Surat Ar Rahman, Allah SWT ingin menunjukkan betapa pentingnya keberkahan yang datang dari agama Islam. Hal ini sebagaimana pendapat al-Zamakhsyari.
Keberkahan tersebut di antaranya melalui Alquran, wahyu dan ajaran-ajaran Islam.
Allah SWT juga mengakhirkan penyebutan ciptaan manusia, lalu diikuti penjelasan mengenai apa yang membedakan manusia dengan hewan.
Baca juga: Bacaan dan Khasiat Ayat Seribu Dinar, Inilah Amalan Pendatang Rezeki Melimpah Tidak Terduga
Ketiga, untuk menunjukkan bahwa Allah SWT yang mengajarkan Al Quran kepada Nabi Muhammad SAW. Ini untuk menanggapi klaim kaum musyrik yang menyebut bahwa manusialah yang mengajarkan Al Quran dan menganggap Al Quran adaah sihir, kata-kata pendeta atau puisi.
| Info Bencana Alam di Tapsel, Jalan Danau Siais Amblas, Longsor Tobotan Mobil Masuk Jurang |
|
|---|
| Doa Terbaik Ayat 1000 Dinar Memohon Rezeki, Lengkap Arab, Latin dan Waktu Mustajabnya |
|
|---|
| Jawaban Tito Ditanya Prabowo, Kenapa Duit Pemda Rp 103 Triliun Masih Mengendap di Bank? |
|
|---|
| Pakaian Dosen Levi dan AKBP B Disita, Hasil Olah TKP Pasangan 5 Tahun Mesum di Kamar 210 Semarang |
|
|---|
| AKBP Basuki Belum Pasti Jadi Tersangka, Kamar Hotel 210 Jadi Saksi Bisu Tewasnya Dosen Levi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Al-Quran-Al-Kariim.jpg)