Berita Viral
Andhi Pramono Ditetapkan Tersangka Usai LHKPN Diperiksa, Kini Nasib Wagub Lampung Dipanggil KPK Juga
Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim bakal diperiksa KPK besok Rabu (16/5/2023). Dia diperiksa setelah disorot oleh TikToker Bima Yudho.
TRIBUN-MEDAN.com - Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim bakal diperiksa KPK besok Rabu (16/5/2023). Dia diperiksa setelah disorot oleh TikToker Bima Yudho.
Kasus yang dialami Chusnunia mirip dengan pejabat yang dipanggil KPK lalu ditetapkan sebagai tersangka.
Berikut harta kekayaan Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim yang menjadi sorotan netizen karena sikapnya yang santai di tengah kondisi jalan rusak di Lampung.
Wakil Gubernur (Wagub) Lampung Chusnunia Chalim bakal menjalani pemeriksaan di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk melakukan klarifikasi Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN).
Chusnunia Chalim dijadwalkan akan dipanggil pada Rabu (17/5/2023) besok.
Hal tersebut dikonfirmasi oleh Deputi pencegahan dan Monitoring KPK, Pahala Nainggolan.
"Wagub Lampung, yang saya lihat jadwalnya sih 17 Mei 2023 diundang klarifikasi," ujar Pahala Nainggolan.
Diintervensi, Wagub Lampung Garansi Keluarga Bima Aman: Mbak Nunik Bukan Pejabat yang Anti Masukan (Kolase)
Sebelumnya, sejumlah pejabat di Pemerintah Provinsi (Pemrov) Lampung menjadi sorotan publik setelah video TikToker Bima Yudho Saputro yang berisi kritikan viral di media sosial.
Dalam video tersebut, Bima mengkritik sejumlah proyek infrastruktur jalan hingga pendidikan di Lampung.
Sejumlah pejabat yang ramai diperbincangkan itu adalah Gubernur Lampung, Arinal Djunaidi; Wagub Chusnunia Chalim; hingga Kadinkes Lampung, Reihana Wijayanto.
Berikut harta kekayaan Chusnunia Chalim, mencapai Rp13,6 miliar.
LHKPN yang dilaporkan tersebut terakhir dilaporkan ke KPK pada 7 Maret 2022 untuk periodik 2021.
Hingga kini, belum ditemukan laporan LKHPN terbaru dari Chusnunia Chalim untuk periodik 2021 di elkhpn.kok.go.id, berikut rinciannya:
TANAH DAN BANGUNAN Rp. 6.887.100.000
1. Tanah dan Bangunan Seluas 1737 m2/54 m2 di KAB / KOTA KOTA JAKARTA SELATAN , HASIL SENDIRI Rp. 4.562.000.000
Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim
Chusnunia Chalim bakal diperiksa KPK
Chusnunia Chalim
Tribun-medan.com
| Kejamnya Alex Iskandar, Ayah Tiri Mengaku Buang Bangkai Anjing, Ternyata Jasad Alvaro Kiano |
|
|---|
| Hilang Ditemukan Tinggal Kerangka, Jasad Alvaro Disimpan Ayah Tiri di Rumah Sebelum Dibuang |
|
|---|
| AKHIR Misteri Hilangnya Alvaro di Masjid Bintaro, Ternyata Diculik dan Dihabisi Ayah Tiri |
|
|---|
| Pakaian Dosen Levi dan AKBP B Disita, Hasil Olah TKP Pasangan 5 Tahun Mesum di Kamar 210 Semarang |
|
|---|
| AKBP Basuki Belum Pasti Jadi Tersangka, Kamar Hotel 210 Jadi Saksi Bisu Tewasnya Dosen Levi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/harta-kekayaan-Wakil-Gubernur-Lampung-Chusnunia-Chalim.jpg)