Liga Champions

PREDIKSI Bayern Munchen Vs Man City Leg 2, Lengkap Line-up, Skor, H2H, Haaland Ukir Rekor Lagi?

prediksi skor Bayern Munchen vs Manchester City Liga Champions, kesempatan Erling Haaland ukir rekor lagi.

(Paul ELLIS / AFP)
Bek Bayern Munich asal Prancis Dayot Upamecano (Kiri) bersaing dengan penyerang Manchester City asal Norwegia Erling Haaland (Kanan) selama perempat final Liga Champions UEFA, pertandingan sepak bola leg pertama antara Manchester City dan Bayern Munich di Stadion Etihad di Manchester, barat laut Inggris, pada 11 April 2023. (Paul ELLIS / AFP) 

TRIBUN-MEDAN.com - Berikut prediksi Bayern Munchen vs Manchester City di leg 2 perepmat final Liga Champions 2022-2023, lengkap susunan pemain, bursa skor, head to head kedua tim.

Bayern Munchen akan menghadapi Manchester City pada leg kedua babak perempat final Liga Champions Eropa hari Rabu (19/4/2023) waktu Italia atau Kamis (20/4/2023) WIB.

Bayern Munchen vs Manchester City diprediksi bakal berlangsung sengit dan menarik.

Baik Bayern Munchen maupun Man City sama-sama mengincar kemenangan untuk lolos ke semi final Liga Champions musim ini.

Namun tim tamu, Man City baru-baru ini menunjukkan bahwa mereka dapat mengalahkan siapa pun yang ada di depan mereka saat ini.

Termasuk tumbangkan Bayern Munchen di leg pertama Liga Champions dengan skor telak.

Baca juga: LIGA CHAMPIONS: 4 Alasan AC Milan Pantas ke Semiifnal, Napoli Tak Miliki Mental Solid

Di Leg kedua, due Bayern Munchen vs Manchester City diprediksi kembali berlangsung sengit, berikut prediksi skornya:

Sportsmole: Manchester City 2-2 Bayern Munchen

Sportskeeda: Manchester City 2-1 Bayern Munchen

Peluang Erling Haaland Ukir Rekor Lagi

Erling Haaland punya kesempatan untuk mengukir sebuah rekor saat Manchester City bersua Bayern Muenchen pada laga leg kedua babak perempat final Liga Champions 2022-2023.

Manchester City akan bertanding melawan Bayern Muenchen pada laga leg kedua babak perempat final Liga Champions 2022-2023.

Baca juga: HUBUNGAN Real Madrid dan Barcelona Memanas, Joan Laporta Jawab Tuduhan Malah Sindir El Real

Duel tersebut akan tersaji di Allianz Arena, Kamis (20/4/2023) dini hari WIB.

Menghadapi Die Roten, Manchester City membawa modal yang amat bagus.

Hal itu tak bisa dilepaskan dari kemenangan 3-0 City atas Bayern Muenchen di leg pertama.

Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved