Contoh soal SNBT 2023
Contoh Soal SNBT 2023 Materi Penalaran Matematika, Cocok Untuk yang Mau Masuk Universitas Brawijaya
Universitas Brawijaya (UB) merupakan perguruan tinggi negeri di Indonesia yang berdiri pada tahun 1963 di Kota Malang, Jawa Timur.
Penulis: Istiqomah Kaloko |
TRIBUN-MEDAN.COM - Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) 2023 akan dilaksanakan pada 8-14 Mei 2023 untuk gelombang I dan 22-28 Mei 2023 untuk gelombang II.
Ada banyak Perguruan Tinggi Negeri yang dapat kamu pilih melalui Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) 2023 ini, salah satunya ialah Universitas Brawijaya (UB).
Universitas Brawijaya (UB) merupakan perguruan tinggi negeri di Indonesia yang berdiri pada tahun 1963 di Kota Malang, Jawa Timur.
Untuk masuk ke Universitas ini, kamu bisa mengikuti ujian SNBT 2023 yang akan dilaksanakan pada Mei mendatang.
Ada beberapa materi yang akan diujikan dalam Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT), salah satunya ialah Tes Penalaran Matematika.
Tes Penalaran Matematika merupakan tes yang menekankan kemampuan calon mahasiswa untuk menyelesaikan masalah-masalah matematika dalam berbagai konteks.
Untuk menyelesaikan soal-soal Penalaran Matematika, dibutuhkan tiga proses kognitif yakni memformulasikan (formulate), menggunakan atau menerapkan (employ), dan menginterpretasikan (interpret).
Contoh soal:
1. Sebuah pabrik memproduksi botol minum eksklusif dan diberi keterangan kode dengan format XX YY ZZ dengan keterangan XX adalah tipe botol minum, YY adalah bulan produksi botol minum, dan ZZ adalah tahun pembuatan botol minum.
Apabila botol minum tipe KJ diproduksi pada bulan Maret tahun 2021, maka pada botol tersebut akan tercetak kode KJ 03 21.
Apabila pada tahun 2021 jumlah botol yang dibuat sebanyak 8 tipe, banyaknya kode produksi yang mungkin dibuat pada tahun tersebut adalah…
A. 20
B. 60
C. 80
D. 96
Contoh Soal SNBT 2023
Materi Penalaran Matematika
Mau masuk UB
Universitas Brawijaya (UB)
Tribun Medan
| Contoh Soal UTBK SNBT 2023 Penalaran Matematika, Cocok Untuk Calon Mahasiswa yang Mau Masuk Unsika |
|
|---|
| Contoh Soal SNBT 2023 Pengetahuan Kuantitatif, Cocok Untuk Calon Mahasiswa yang Mau Masuk Unpatti |
|
|---|
| Contoh Soal UTBK SNBT 2023 Materi PPU, Cocok Untuk Calon Mahasiswa yang Mau Masuk Trunojoyo |
|
|---|
| Contoh Soal UTBK SNBT 2023 Literasi Bahasa Inggris, Cocok Untuk Calon Mahasiswa yang Mau Masuk Untan |
|
|---|
| Contoh Soal UTBK SNBT 2023 Materi TPS, Cocok Untuk Calon Mahasiswa yang Mau Masuk UNNES |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Contoh-Soal-SNBT-2023-Materi-Penalaran-Matematika-Cocok-Untuk-yang-Mau-Masuk-Universitas-Brawijaya.jpg)