Amalan Sunnah Bulan Ramadhan, Rasulullah Jelaskan Pahala Setara Pergi Haji dan Umrah

Waktu pelaksanaannya mulai matahari sedang naik setinggi kurang lebih 7 hasta atau sekitar pukul

Editor: Dedy Kurniawan
Ho/ Tribun-Medan.com
Zikir Doa Al Quran 

"Siapa saja yang dapat mengerjakan shalat Dhuha dengan langgeng, akan diampuni dosanya oleh Allah, sekalipun dosa itu sebanyak busa lautan." (HR Turmudzi).

Salah satu keutamaan sholat dhuha yang disampaikan Rasulullah adalah mendapatkan pahala setara haji dan umroh.

Baca juga: Doa Qunut Lengkap Artinya, Buya Yahya Jelaskan Doa Pendek yang Dibaca Bila Tidak Hafal

Baca juga: Masih Seputar Publik Address, Kasat Binmas Polres Tebing Tinggi Imbau Warga Perumnas

Beliau berkata : Barangsiapa yang sholat shubuh berjamaah kemudian duduk berzikir untuk Allah hingga matahari terbit kemudian (dilanjutkan dengan) mengerjakan sholat dhuha dua rakaat, maka baginya seperti memperoleh pahala haji dan umrah, sepenuhnya, sepenuhnya, sepenuhnya. (H.R. Tirmidzi).

(*/Tribun-Medan.com) 

Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved