Polres Asahan
Warga Desa Pulau Rakyat Tua Temukan Siamang di Ladang
Seorang warga menemukan seekor siamang (symphalangus syndactylus) di ladang milik Joni Sitorus yang berada di Desa Pulau Rakyat Tua Dusun X, Kecamatan
|
Istimewa
Seorang warga menemukan seekor siamang (symphalangus syndactylus) di ladang milik Joni Sitorus yang berada di Desa Pulau Rakyat Tua Dusun X, Kecamatan Pulau Rakyat, Kabupaten Asahan, Sabtu (18/3/2023).
Warga Desa Pulau Rakyat Tua Temukan Siamang Diladang
TRIBUN-MEDAN.com, ASAHAN - Seorang warga menemukan seekor siamang (symphalangus syndactylus) di ladang milik Joni Sitorus yang berada di Desa Pulau Rakyat Tua Dusun X, Kecamatan Pulau Rakyat, Kabupaten Asahan, Sabtu (18/3/2023).
Hewan diserahkan Kepada pihak Margasatwa Kabupaten Asahan SKW III Seksi konpermasi wilayah.
KA SPK Polsek Pulau Raja Aiptu Refno A berharap hewan tersebut tetap dilindungi dan harus diselamatkan.
"Sehingga tidak menjadi korban perburuan oleh masyarakat yang tidak bertanggungjawab," pungkasnya.
(akb/tribun-medan.com)
Berita Terkait: #Polres Asahan
| Polres Asahan Jegal Jaringan Narkoba Lintas Sumatera, 76 Kg Sabu Diamankan |
|
|---|
| Dadu Kopyok Digerebek di Asahan, Dua Pelaku Diamankan Polisi |
|
|---|
| Polres Asahan Gerebek Arena Sabung Ayam Ilegal, Delapan Pria Diamankan |
|
|---|
| Terbaru, Polres Asahan Gagalkan Peredaran 20 Kilogram Sabu |
|
|---|
| Polres Asahan Ungkap Kasus Penganiayaan Pelajar, Tiga Pelaku Geng Motor Diringkus |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/penemuan-siamang-oleh-warga.jpg)