Liga Italia
JAM TAYANG AC Milan Vs Salernitana Liga Italia Malam Ini, Ibrahimovic Main Bukan Sekadar Pelengkap
AC Milan diprediksi menang atas Salernitana dalam laga Liga Serie A dalam pekan ke-26 Serie A di Stadion San Siro, Milan, Selasa (12/3/2023) dini hari
Salernitana, di sisi lain, punya agenda sendiri yang sama pentingnya. Skuat asuhan Paulo Sousa ini sedang berusaha keras tak tergelincir ke zona degradasi.
I Granata saat ini di peringkat 16 dengan 25 poin. Hanya terpaut tujuh poin dari Verona di peringkat 18, yang baru bermain 25 kali.
Setelah menderita tiga kekalahan beruntun tanpa bisa cetak gol, Salernitana mulai bangkit dengan menggebuk Monza 3-0, dan ditahan Sampdoria 0-0 dalam laga di mana mereka tampil sangat dominan.
Sentuhan Sousa yang menggantikan Davide Nicola di kursi pelatih 15 Februari lalu, mulai memperlihatkan hasil yang menjanjikan.
Manajer asal Portugal itu telah membantu Granata meraih empat poin dalam tiga laga. Itu jadi kemajuan berarti setelah sebelumnya mereka butuh tujuh laga untuk meraih empat poin.
Prediksi Line-up
S-K-M-M-M
AC Milan 3-4-2-1
Maignan; Kalulu, Kjaer, Thiaw; Calabria, Bennacer, Tonali, Hernandez; De Ketelaere, Leao; Ibrahimovic
S-M-K-K-K
Salernitana 3-4-2-1
Ochoa; Daniliuc, Gyomber, Pirola; Mazzocchi, Crnigoj, Coulibaly, Bradaric; Kastanos, Candreva; Piatek
Head to Head
Main 5
Milan menang 4
Salernitana menang 1
Kalah 0
3 Duel Terakhir
04/01/23 Salernitana 1 - 2 AC Milan
20/02/22 Salernitana 2 - 2 AC Milan
04/12/21 AC Milan 2 - 0 Salernitana
(Tribun-Medan.com)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com
| Klasemen Liga Italia Saat Ini, AC Milan vs Inter Milan Duel Sengit Penentu Pemuncak Klasemen |
|
|---|
| Jadwal Lengkap Liga Italia Malam Ini Cagliari vs Genoa dan Udinese vs Bologna |
|
|---|
| Jadwal AC Milan vs Inter Milan, Duel Panas Liga Italia dalam Perburuan Scudetto |
|
|---|
| Jadwal Pekan ke-12 Liga Italia: Inter Milan vs AC Milan, Fiorentina vs Juventus, Napoli vs Atalanta |
|
|---|
| Xavi Hernandez Dikabarkan Akan Latih Napoli Gantikan Antonio Conte yang Diambang Pemecatan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Ibrahimovic-jersey-baru-ac-milan.jpg)