Berita Nasional
GAYA SANTAI Puan Maharani Diteriaki ‘Presiden’ saat Kunjungan Kerja, Masyarakat Jawab ‘Belum’
Gaya santai ketua DPR RI Puan Maharani jadi sorotan saat diteriaki ‘Puan Presiden’ di Ogan Ilir, pada Sabtu (4/3/2023).
TRIBUN-MEDAN.Com, Gaya santai ketua DPR RI Puan Maharani jadi sorotan saat diteriaki ‘Puan Presiden’ di Ogan Ilir, pada Sabtu (4/3/2023).
Puan melakukan kunjungan kerja ke Palembang diawali dengan mengili kuliah umum di Universitas Sriwijaya.
Saat turun dari mobil, ketua DPR itu langsung disambut oleh beberapa orang, dan terdengar teriakan ‘Puan Presiden’.
Puan pun lantas melanjutkan langkahnya, meski terdengar beberapa masyarakat menjawab teriakan tersebut dengan kata ‘belum’.
Dikutip dari TribunSumsel.com, dalam kunjungan kerjanya ke Palembang, Puan mengunjungi Pasar Indralaya di Kilometer 35 Jalan Lintas Palembang-Kayuagung.
Pada kesempatan tersebut, Puan tampak berbincang dengan sejumlah pedangang.
Diketahui Ketua DPR RI Puan Maharani melakukan kunjungan ke beberapa titik di Kota Palembang, pada 3-4 Maret 2023.
Artikel ini tayang di TribunSumsel.com : https://sumsel.tribunnews.com/2023/03/04/puan-maharani-diteriaki-presiden-reaksi-ketua-dpr-ri-dengar-teriakan-warga-saat-kunker-ogan-ilir?page=all&_ga=2.29319288.552429424.1677800491-929038845.1608692152
Selengkapnya tonton video :
| RESMI Daftar Mobil dan Motor Dilarang Isi Pertalite di SPBU, Berikut Kendaraan yang Diperbolehkan |
|
|---|
| Fakta-fakta Konflik PBNU, Gus Yahya Pernah Bertemu Netanyahu, Mengaku Datang Demi Palestina |
|
|---|
| Profil Gus Yahya, Juru Bicara Gusdur yang Mulai Didesak Mundur dari Jabatan Ketua PBNU |
|
|---|
| Fakta Seputar Polemik Lift Kaca Pantai Kelingking Senilai Rp 60 M yang Bakal Dibongkar Gubernur Bali |
|
|---|
| Hasan Nasbi Bela Jokowi Kasus Ijazah, Pidanakan Roy Suryo cs Demi Jaga Nama Baik: Yakin Bisa Menang |
|
|---|