Gaya Hidup Tajir Ibu Mario Dandy jadi Sorotan, Doyan Pamer Barang-barang Mewah Ini
Sebagai istri seorang pejabat pajak yang memiliki harta kekayaan Rp 51 miliar, ibunda dari Mario Dandy punya
Selain itu, Ernie juga terlihat berpose di dalam mobil Rubicon hitam yang viral karena menunggak pajak tersebut.
Namun kini akun Instagram milik Ernie itu, @26_emt, tampaknya sudah ditutup.
Kekayaan dan gaya hidup hedon keluarga Rafael Alun Trisambodo ini dikupas oleh akun Twitter @logikapolitikid.
Akun itu juga bahkan menyebut bahwa Rafael Alun Trisambodo memiliki sejumlah kos-kosan dan perumahan.
Diberitakan sebelumnya, Mario Dandy melakukan penganiayaan terhadap anak pengurus GP Anshor, David (17).
Akibat penganiayaan yang dilakukan oleh Mario Dandy itu, David kini sedang menjalani perawatan di rumah sakit dan belum sadarkan diri.
Video penganiayaan itu juga direkam oleh teman Mario Dandy dan tersebar di media sosial.
Sebelum menganiaya David, Mario Dandy kerap memamerkan harta kekayaan ayahnya di media sosial.
Hal itu membuat sang ayah disorot dan sumber kekayaannya dipertanyakan oleh Menteri Keuangan Sri Mulyani.
Sang ayah bahkan harus mengundurkan diri dari jabatannya Kabag Umum Kanwil Ditjen Pajak Jakarta Selatan II.
Selain Mario Dandy, polisi juga telah menetapkan temannya, Shane Lukas sebagai tersangka.
Kapolres Metro Jakarta Selatan Kombes Ade Ary Syam mengatakan selain merekam aksi penganiayaan, Shane juga turut memprovokasi Mario untuk menganiaya korban D.
Ade menuturkan, awalnya Mario menceritakan soal perlakuan tidak pantas D terhadap sang pacar, A (15), kepada Shane.
Shane yang kaget dengan cerita tersebut lantas memanas-manasi Mario untuk memberikan 'pelajaran' kepada D.
Mario Dandy Satriyo
David Latumahina
Kasus Anak Pejabat Pajak
Anak Pejabat Pajak
tribunmedan.id
Tribun-medan.com
| Kritik PDIP Untuk BJPS Kesehatan, Ribka Tjiptaning: Kalau Menolong, Ya Semuanya Kita Tolong |
|
|---|
| Klarifikasi Ahmad Sahroni Jawab Isu Ada Black Mamba di Rumahnya saat Penjarahan: Alat Gede, Gila |
|
|---|
| Modus Bupati Ponorogo Minta Uang Rp 1,5 Miliar ke Dirut RSUD, Kena OTT Saat Terima Rp 500 Juta |
|
|---|
| Bacaan Ayat Seribu Dinar Arab dan Latin, Doa Memohon Dimudahkan Datangnya Rezeki |
|
|---|
| Polda Metro Jaya Bongkar Kejahatan Roy Suryo, Pantas Kini Nasibnya Jadi Tersangka Ijazah Jokowi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/medan/foto/bank/originals/Sosok-Ibu-Mario-Dandy-jadi-Sorotan.jpg)