Liga Italia

JAM TAYANG Sampdoria Vs Inter Milan Liga Italia, Prediksi Skor, H2H, Kondisi Terkini Kedua Tim

Berbagai bursa prediksi serempak memilih Nerazzurri (julukan Inter Milan) menang dengan margin angka lebih dari satu gol.

Twitter/Inter
Berbagai bursa prediksi serempak memilih Nerazzurri (julukan Inter Milan) menang dengan margin angka lebih dari satu gol. 

TRIBUN-MEDAN.com - Jadwal Liga Italia malam ini akan menyajikan duel antara Sampdoria vs Inter Milan sebagai laga penutup pekan ke-22, Senin (13/2/2023) waktu setempat atau Selasa dini hari WIB.

Berlangsung di Stadion Luigi Ferraris (markas Sampdoria) Inter Milan diprediksi memenangkan laga tersebut dengan mudah.

Berbagai bursa prediksi serempak memilih Nerazzurri (julukan Inter Milan) menang dengan margin angka lebih dari satu gol.

Kemenangan tersebut wajib bagi Inter Milan untuk bisa mengejar poin dari Napoli di Liga Italia musim ini.

Untuk saat ini Inter Milan yang berada dibuntut Napoli dengan selisih 16 poin.

Baca juga: UPDATE Liga Italia - Napoli Tatap Scudetto, Tak Terkejar di Puncak Klasemen, Inter Sulit Kejar

Prediksi Skor

SportsMole: Sampdoria 1-3 Inter Milan

Sportskeeda: Sampdoria 1-4 Inter Milan

Serpentsofmadonnina: Sampdoria 0-2 Inter Milan

Hasil tersebut terbilang maklum jika menilik papan klasemen sebagai tolok ukur.

Pasalnya Sampdoria pada musim ini sedang terseok-seok di dasar klasemen dengan hanya mengemas 10 poin.

Baca juga: PREDIKSI Skor Derby Merseyside Liverpool Vs Everton, Potensi Imbang, Waktunya The Reds Berbenah

Sedangkan dalam lima laga terakhakhir Sampdoria di Liga Italia belum sama sekali memetik kemenangan.

Alhasil Inter Milan diprediksi dapat membawa pulang poin penuh saat bertandang ke Sampdoria.

Inter Milan menang tipis 1-0 berkat gol Lautaro Martinez pada menit ke-34, Inter tidak memberikan kesempatan kepada AC Milan untuk mendapat peluang emas.
Inter Milan menang tipis 1-0 berkat gol Lautaro Martinez pada menit ke-34, Inter tidak memberikan kesempatan kepada AC Milan untuk mendapat peluang emas. ((Twitter/Inter Milan)

Kondisi Tim

Inter Milan dipastikan tanpa kehadiran pilar andalannya yaitu Joaquin Correa karena cedera hamstring.

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved