Orangtua Siswa Gunting Paksa Rambut Guru
Viral Orangtua Siswa Gunting Paksa Rambut Guru, Gara-gara Rambut Anaknya Digunting!
Tak terima rambut anaknya digunting, orang tua siswa balik gunting paksa rambut seorang guru sekolah dasar di kabupaten Boalemo, Gorontalo.
TRIBUN-MEDAN.COM - Tak terima rambut anaknya digunting, orang tua siswa balik gunting paksa rambut seorang guru sekolah dasar di kabupaten Boalemo, Gorontalo.
Rambut ulan hadji, digunting paksa oleh orang tua siswa usai mendisiplinkan siswanya.
Akibat ulah orang tua siswa ini rambut sang guru terpotong di bagian atas hingga kulit kepala terlihat.
Peristiwa ini terjadi pada 9 januari lalu, dan viral di sosial media.
Pihak dinas pendidikan kabupaten Boalemo, menyebut tindakan yang dilakukan guru Hanya untuk merapikan karena rambut siswa dinilai sudah panjang.
Sementara orang tua siswa tak terima rambut anaknya digunting.
Tindakan ini telah di mediasi oleh dinas pendidikan setempat, dan keduanya sudah saling memaafkan. (*)
| Ayah Tiri Alvaro Ditemukan Tewas dalam Sel, Terduga Pembunuh Diduga Akhiri Hidup Usai Diinterogasi |
|
|---|
| Kejatisu Sita Lagi Rp 113 Miliar Uang Korupsi Penjualan Aset PTPN ke Ciputra Land |
|
|---|
| Legenda PSMS Medan dan Mantan Kiper Timnas Indonesia Ronny Pasla Meninggal Dunia |
|
|---|
| Dalami Penemuan Mayat Pria yang Membusuk di Medan Helvetia, Polisi Temukan 2 Kartu Identitas |
|
|---|
| VIRAL Pria Pamer Pakai Mobil Barang Bukti Hingga Ngaku Anak Anggota Propam, Kini Sebut Diintimidasi |
|
|---|