Berita Nasional

Soal Capres PDIP Puan Maharani Tak Mau Memikirkan : Saya Kerja Saja, Nggak Mikir Capres

Ketua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani menuturkan dirinya tak mau memikirkan soal capres yang akan diusung oleh PDIP.

Editor: Fanry Maulana

TRIBUN-MEDAN.Com, Ketua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani menuturkan dirinya tak mau memikirkan soal capres yang akan diusung oleh PDIP.

Puan mengaku untuk saat ini hanya bekerja saja dan tidak memikirkan itu.

Hal tersebut diungkap oleh Puan Maharani saat sesi wawancara khusus dengan Direktur Pemberitaan Tribun Network Febby Mahendra pada Rabu (11/1/2023) di Komplek Parlemen Senayan Jakarta.

Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri sampai sekarang belum mengumumkan calon presiden yang akan diusung partainya untuk pemilu 2024 mendatang.

Terkait hal tersebut, Puan Maharani selaku ketua DPP PDIP mengaku siap jika diperintahkan untuk menjadi calon dalam pemilu mendatang.

 

Selengkapnya tonton video : 

 

Sumber: Tribun Medan
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved